Belum lama ini, Ella Nanda Sari Boru Hasibuan (30), selebgram meninggal usai menjalani sedot lemak di klinik kecantikan Depok.
Belum lama ini, seorang wanita muda asal Medan, Sumatera Utara yang juga merupakan selebgram Ella Nanda Sari Boru Hasibuan meninggal dunia diduga usai menjalani sedot lemak di klinik kecantikan Depok, Jawa Barat .
Pihak klinik WSJ menghubungi pihak keluarga untuk mengantar jenazah ke Pangkalan Brandan, tanpa memberikan keterangan hasil diagnosa kematiannya. Kapolres Metro Depok Kombes Arya Perdana mengatakan, Polres Metro Depok belum melakukan pemeriksaan lebih dalam terhadap dokter yang menangani korban. Korban sang selebgram sempat melakukan sedot lemak ditangani satu dokter dan dua perawat.
'Pada tanggal 22 Juli 2024 hari Senin korban atas nama Ella Nanda Sari Boru Hasibuan, umur 30 thn alamat Komplek Abadi No 2C, berangkat dari Medan menuju Depok menggunakan pesawat ke WSJ BEAUTY&SKINCARE cabang Depok untuk melakukan sedot lemak di area lengan,' tulis keterangan akun @temanpolisi, Jumat 26 Juli 2024.
Keluarga korban meminta pihak klinik bertanggung jawab atas meninggalnya korban, karena diduga kematian korban sangat tidak wajar. Klinik kecantikan yang kini berada di wilayah RT 1/5 Beji Timur, sudah beroperasi sejak awal 2024. Namun pada proses izin operasional menjadi sebuah usaha, klinik tersebut tidak melapor ke pengurus lingkungan.
Imam mengetahui, pihak pengelola klinik sempat mengajukan izin untuk pembangunan gedung. Namun terkait operasional klinik sebagai usaha tidak memberitahukan kepada pengurus lingkungan. Imam menuturkan, pada saat proses izin pembangunan, Imam sempat ditemui pemilik bangunan. Saat disinggung klinik yang saat ini tutup, Imam mengingat kondisi tutupnya klinik sudah terjadi beberapa hari lalu.
'Iya kemarin tahu dari media yang minta konfirmasi, Dinkes sudah menghubungi pihak klinik,' ujar Mary saat dihubungi Liputan6.com, Sabtu 27 Juli 2024. 'Sedang menunggu jawaban tertulis, sudah disampaikan ke pihak klinik dan Dinkes akan melakukan kunjungan,' kata Mary. Arya mengatakan Polres Metro Depok telah bergerak mengungkap fakta di balik meninggalnya korban diduga usai melakukan sedot lemak di sebuah klinik, Beji.'Kami ingin memastikan kapasitas dokter yang melakukan penanganan, apakah mempunyai izin dan keahlian di bidang itu atau tidak,' ujar Arya.
Kapolres Metro Depok Kombes Arya Perdana mengatakan, Polres Metro Depok belum melakukan pemeriksaan lebih dalam terhadap dokter yang menangani korban. Korban sempat melakukan sedot lemak ditangani satu dokter dan dua perawat. Berdasarkan keterangan sementara dari dokter, lanjut Arya, saat itu korban melakukan sedot lemak pada lengan kiri dan lengan kanan. Setelah satu lengan berhasil dilakukan penanganan, namun pada penanganan lengan yang lain ternyata terdapat masalah.Polres Metro Depok akan memeriksa keabsahan klinik yang melakukan sedot lemak, mulai dari perizinan, kapabilitas dokter, dan sertifikasi dokter. Menurutnya, dokter yang melakukan penanganan sedot lemak, perlu memiliki sertifikasi.
6. Polisi Ungkap Klinik Sedot Lemak di Depok Pernah Dilaporkan pada 2023Polres Metro Depok terus berusaha mengungkap kematian Ella Nanda Sari Baru Hasibuan, usai melakukan di klinik kecantikan WSJ Beauty, Depok. Korban Ella Nanda merupakan selebgram asal Medan. 'Kita telah berupaya mencari tahu kaitannya dengan identitas korban, dari pihak keluarga belum ada yang membuat laporan secara resmi,' kata Suardi.
Kuasa Hukum Klinik WSJ, Rikardo Siahaan menuturkan kronologi kejadian. Dia mengatakan, sebelum Ella meninggal, pihaknya mendapatkan reservasi atas nama Ella untuk melakukan sedot lemak. Reservasi dilakukan pada 22 Juli 2024, dan korban datang pada pukul 11.00 WIB dari Medan.
Ella Ella Selebgram Meninggal Selebgram Sedot Lemak Sedot Lemak Depok Klinik Kecantikan Klinik Kecantikan Depok Ella Nanda Sari Boru Hasibuan
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Selebgram Ella Nanda Meninggal Usai Sedot Lemak di WSJ Beauty Depok, Diduga MalpraktikPolres Metro Depok akan mendalami siapa dokter yang menangani sedot lemak Ella Nanda untuk memastikan apakah ada kaitan dengan kasus sebelumnya.
Baca lebih lajut »
Klinik Kecantikan WSJ Depok Buka Suara, Jelaskan Kronologi Selebgram Ella Nanda Meninggal Usai Sedot LemakSedot lemak dilakukan di kedua lengan korban. Satu lengan berhasil. Tetapi ketika dilakukan sedot lemak di lengan sebelahnya terjadi penurunan kesadaran.
Baca lebih lajut »
Sebelum Tewas, Wanita Muda Selebgram Medan Sempat Alami Pecah Pembuluh Darah Saat Sedot Lemak di DepokBelum bisa dipastikan ada unsur kelalaian. Polisi masih mendalami dengan mengecek kapabilitas dokter dan perawat.
Baca lebih lajut »
Klinik Tempat Selebgram Ella Nanda Operasi Sedot Lemak Hingga Meninggal Jelaskan KronologinyaKronologi kematian selebgram asal Medan, Ella Nanda diungkap oleh pihak klinik itu. Ibu satu anak itu diketahui menjalani operasi sedot lemak di WSJ Clinic di Kota Depok.
Baca lebih lajut »
Kuasa Hukum Klinik Jelaskan Kronologi Meninggalnya Selebgram Usai Sedot Lemak di DepokKlinik WSJ langsung melarikan korban ke RS Margonda untuk mendapatkan penanganan medis lebih lanjut. Saat di klinik hingga di perjalanan, kondisi korban masih bernyawa.
Baca lebih lajut »
Kronologi Selebgram Ella Nanda Tewas Usai Sedot Lemak di Klinik KecantikanProses sedot lemak di lengan pertama Ella Nanda Sari berjalan dengan normal tanpa ada permasalahan.
Baca lebih lajut »