64 Korban Kericuhan Aksi 22 Mei Masih Dirawat di RS Tarakan

Indonesia Berita Berita

64 Korban Kericuhan Aksi 22 Mei Masih Dirawat di RS Tarakan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Mayoritas korban bentrok dibawa ke RSUD Tarakan akibat terkena gas air mata.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sebanyak 64 orang korban kericuhan aksi 22 Mei masih dirawat di Rumah Sakit Umum Daerah Tarakan, Jakarta Pusat hingga Kamis pagi pukul 09.30 WIB. Pada waktu yang sama, tercatat jumlah korban yang sempat dirawat di rumah sakit tersebut adalah 168 orang, yang semuanya berjenis kelamin laki-laki.

Baca Juga Sejak Selasa sore, RSUD Tarakan menerima korban kericuhan pada aksi massa di depan gedung Bawaslu, Jalan MH Thamrin Jakarta Pusat. Akibat dari kericuhan yang terjadi dalam waktu berbeda di beberapa titik, korban bergelombang masuk ke RSUD Tarakan setidaknya sampai Kamis dini hari sekitar pukul 04.00 WIB.

Petugas farmasi dari RSUD Tarakan, Marwan, mengatakan, dua remaja tersebut terkena gas air mata. Mereka sudah terobati dengan cara di kompres dengan kapas serta dikasih obat mata agar matanya lembab.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

13 Korban Kericuhan 22 Mei Masih Dirawat di RS Pelni13 Korban Kericuhan 22 Mei Masih Dirawat di RS PelniUmumnya pasien yang dirawat merupakan korban yang mengalami luka berat dan luka sedang seperti terkena peluru karet, luka robek dan patah tulang.
Baca lebih lajut »

13 korban kericuhan 22 Mei masih dirawat di RS Pelni13 korban kericuhan 22 Mei masih dirawat di RS PelniSebanyak 13 pasien korban kericuhan tanggal 21-22 Mei 2019 masih menjalani perawatan medis di Rumah Sakit Pelni, Jalan KS Tubun, Jakarta Barat, Kamis ...
Baca lebih lajut »

13 Korban Kericuhan 22 Mei Masih Drawat di RS Pelni13 Korban Kericuhan 22 Mei Masih Drawat di RS PelniPasien yang dirawat merupakan korban yang mengalami luka berat dan luka sedang.
Baca lebih lajut »

Korban Tewas Kerusuhan 22 Mei: 2 RS Tarakan, 1 RS Pelni, 1 RS Budi KemuliaanKorban Tewas Kerusuhan 22 Mei: 2 RS Tarakan, 1 RS Pelni, 1 RS Budi KemuliaanKapolri mengatakan, ada kelompok yang bermain dengan menjadikan korban dari masyarakat sebagai martir.
Baca lebih lajut »

Fadli Zon dan Neno Warisman Jenguk Korban Rusuh 22 Mei di RS TarakanFadli Zon dan Neno Warisman Jenguk Korban Rusuh 22 Mei di RS TarakanWaketum Partai Gerindra Fadli Zon dan Neno Warisman menjenguk korban kerusuhan 22 Mei di RS Tarakan.
Baca lebih lajut »

Satu Jenazah Korban Aksi 22 Mei Bakal Diotopsi di RS PolriSatu Jenazah Korban Aksi 22 Mei Bakal Diotopsi di RS PolriSelain dua jenazah dari korban aksi 22 Mei, RS Tarakan merawat puluhan orang yang terluka.
Baca lebih lajut »

Aksi 22 Mei: RS Pelni Tangani 86 Korban Kerusuhan PetamburanAksi 22 Mei: RS Pelni Tangani 86 Korban Kerusuhan PetamburanSejumlah orang mengalami luka-luka akibat kerusuhan di Petamburan, Jakarta Pusat, Rabu (22/5) dini hari. aksi22Mei
Baca lebih lajut »

Puluhan Korban Aksi 22 Mei Dilarikan ke RS Budi KemuliaanPuluhan Korban Aksi 22 Mei Dilarikan ke RS Budi Kemuliaan
Baca lebih lajut »

Direktur: RS Pelni siaga bantu korban ricuh aksi 22 MeiDirektur: RS Pelni siaga bantu korban ricuh aksi 22 MeiDirektur Rumah Sakit Pelni Jakarta dr Dewi Fankhuningdyah menegaskan pihaknya bersiaga untuk membantu masyarakat korban kericuhan aksi 22 Mei yang ...
Baca lebih lajut »

RS Budi Kemuliaan Rawat 177 Korban Aksi 22 MeiRS Budi Kemuliaan Rawat 177 Korban Aksi 22 MeiBiaya pengobatan korban aksi 22 Mei ditanggung BPJS dan Pemprov Jakarta.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-12 09:14:42