Sementara 11 karyawan Secret Service dilarikan ke rumah sakit dengan cedera ringan.
Tim CNN menyaksikan pengunjuk rasa melemparkan benda ke arah petugas dan menarik pagar menuju area Gedung Putih. Namun Dinas Rahasia mengatakan tidak ada yang melintasi pagar Gedung Putih.
Dinas Rahasia mengatakan dalam sebuah tweet bahwa para perwira melakukan satu penangkapan selama demonstrasi.Kepala Departemen Kepolisian Metropolitan DC, Peter Newsham mengatakan pada konferensi pers Minggu bahwa Metropolitan DC Police Departement telah melakukan 17 penangkapan, yang sebagian besar berasal dari DC atau kota-kota sekitarnya.
Newsham mengharapkan departemen akan melakukan lebih banyak penangkapan ketika polisi melihat rekaman video dari kamera pengawas. Newsham mengatakan bahwa selama protes akhir pekan, sebanyak tiga kendaraan dibakar di dekat Lafayette Park, atau di utara Gedung Putih."Sebanyak 11 petugas terluka selama aksi unjuk rasa yang berubah menjadi kerusuhan, termasuk ada yang membutuhkan operasi kaki karena patah," kata dia.
Pada Jumat , Derek Chauvin petugas kepolisian yang menekan leher Floyd ke aspal dengan lututnya ditangkap dan didakwa melakukan pembunuhan. Sejumlah video yang beredar menunjukkan Floyd masih hidup ketika leher dan badannya ditindih dengan lutut oleh Chauvin sampai kemudian tidak sadarkan diri. Beberapa saat kemudian dia dinyatakan meninggal oleh rumah sakit. Empat polisi dipecat karena skandal itu, dimana Chauvin didakwa pembunuhan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Dua Toko di Bogor Terbakar, 1 Warga Dilarikan ke RS Akibat Sesak NafasKedua bangunan yang terbakar adalah rumah toko yang menjual buku serta peralatan sekolah dan toko pakaian.
Baca lebih lajut »
Ricuh di Minneapolis, wartawan Reuters tertembak peluru karet polisiRekaman video yang diambil juru kamera Julio-Cesar Chavez menunjukkan seorang polisi mengarahkan senjatan ke kameranya saat polisi mulai menembakkan peluru karet dan gas air mata untuk membubarkan massa. Minneapolis GeorgeFlyod
Baca lebih lajut »
Seluruh Tempat Pengujian Covid-19 di LA Tutup Imbas KerusuhanSemua tempat pengujian ditutup pada pukul 15.00 waktu setempat.
Baca lebih lajut »
Imbas Kerusuhan, Amazon dan Apple Sesuaikan OperasionalAmazon telah menyesuaikan rute pengiriman paket di beberapa kota untuk memastikan keselamatan pekerjanya.
Baca lebih lajut »
Anggota KKB dari Yambi nyatakan kembali ke NKRICari Jalan Telenggen, salah satu anggota anggota KKB Yambi, Kabupaten Puncak Jaya, menyatakan kembali ke NKRI.\r\n \r\nPernyataan kembali ke NKRI diterima ...
Baca lebih lajut »
Kota-kota di AS berlakukan jam malam setelah kerusuhan meluasPolisi berupaya keras untuk meredam kerusuhan setelah demonstran turun ke jalan menyusul kematian George Floyd.
Baca lebih lajut »