51.492 Turis ke Gunung Kidul Saat Libur Tahun Baru Islam |Republika Online

Indonesia Berita Berita

51.492 Turis ke Gunung Kidul Saat Libur Tahun Baru Islam |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 63%

Kunjungan tersebut telah mampu menggerakkan roda perekonomian masyarakat.

REPUBLIKA.CO.ID, GUNUNG KIDUL -- Sebanyak 51.492 wisatawan menikmati sejumlah objek wisata di Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta, selama libur panjang tahun baru Hijriah. Kunjungan tersebut mampu menggerakkan roda perekonomian masyarakat, khususnya pelaku wisata di wilayah itu.

Harry juga mengakui libur tahun baru Hijriah juga menggeliatkan perekonomian masyarakat di Gunung Kidul, khususnya penyedia jasa usaha pariwisata mulai dari pusat oleh-oleh, rumah makan, hotel atau penginapan hingga travel. Meski tidak begitu signifikan, setidaknya ada pergerakan ekonomi di masyarakat."Kami menyadari untuk memulihkan kembali ekonomi bisa dimulai dari sektor pariwisata.

Untuk obyek wisata lainnya juga belum melakukan uji coba seperti Hutan Wonosadi, Gunung Gambar, Gunung Ireng, Embung Batara Sriten, Gunung Gentong, dan Gren Village. Untuk pengunjung kawasan wisata pihaknya tetap mewajibkan pengunjung mematuhi protokol kesehatan seperti mencuci tangan, memakai masker, dan mengisi aplikasi Visit Jogja. Pengelola wisata wajib menyediakan tempat cuci tangan, dan sarana lainnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Job Fair Kota Tangerang Akan Digelar Online, 51 Perusahaan Buka 5.390 LowonganJob Fair Kota Tangerang Akan Digelar Online, 51 Perusahaan Buka 5.390 LowonganWali Kota Tangerang Arief Wismansyah mengatakan, Job Fair 2020 Kota Tangerang akan digelar secara online lantaran masih pandemi Covid-19.
Baca lebih lajut »

Libur Tahun Baru Islam, Okupansi KA Daop 2 Naik 49,5 Persen |Republika OnlineLibur Tahun Baru Islam, Okupansi KA Daop 2 Naik 49,5 Persen |Republika OnlineOkupansi KA Daop 2 naik.
Baca lebih lajut »

Suasana Taman Legenda TMII di Hari Terakhir Libur PanjangSuasana Taman Legenda TMII di Hari Terakhir Libur PanjangPuluhan warga memanfaatkan hari terakhir libur panjang Tahun Baru Islam dengan mengunjungi Taman Legenda TMII. liburpanjang TMII
Baca lebih lajut »

329.641 Kendaraan Menuju Jakarta Sepanjang Libur Tahun Baru Islam329.641 Kendaraan Menuju Jakarta Sepanjang Libur Tahun Baru IslamSebanyak 329.641 kendaraan kembali menuju Jakarta pada H+2 dan H+3 Tahun Baru Islam 1442 H (22-23 Agustus 2020).
Baca lebih lajut »

Long Weekend, Jumlah Penumpang KA Naik DrastisLong Weekend, Jumlah Penumpang KA Naik DrastisPT KAI mencatat terjadi lonjakan pelanggan kereta api pada long weekend libur Hari Kemerdekaan RI dan Tahun Baru Islam. Padahal, pandemi Corona masih belum usai. KAI viruscorona newnormal
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-25 20:17:49