5 Provinsi Nihil Kasus Baru COVID-19 per 19 Juli 2020

Indonesia Berita Berita

5 Provinsi Nihil Kasus Baru COVID-19 per 19 Juli 2020
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 17 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 10%
  • Publisher: 83%

15 provinsi melaporkan penambahan kasus baru COVID-19 di bawah 10 pada hari ini, dengan 5 provinsi nihil kasus baru

Liputan6.com, Jakarta Juru Bicara Penanganan COVID-19 Achmad Yurianto mengungkapkan bahwa terdapat beberapa provinsi yang tidak melaporkan kasus baru virus corona di wilayahnya pada hari ini.

Kelima provinsi yang pada hari ini melaporkan nihil kasus baru COVID-19 adalah Bangka Belitung, Jambi, Kalimantan Barat, Kalimantan Utara, dan Nusa Tenggara Timur. Pada kesempatan tersebut, Yuri mengatakan bahwa 464 kabupaten/kota sudah melaporkan kasus COVID-19. Selain itu, 37.505 kasus suspek masih dalam pengawasan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sempat 2 Bulan Nihil Kasus, Satu Keluarga di Cianjur Positif COVID-19Sempat 2 Bulan Nihil Kasus, Satu Keluarga di Cianjur Positif COVID-19Satu keluarga di Kecamatan Bojongpicung, Kabupaten Cianjur terkonfirmasi positif COVID-19. Sempat dua bulan nihil kasus, Cianjur menambah daftar pasien positif. Cianjur
Baca lebih lajut »

10 Provinsi Penambahan Kasus Harian COVID-19 Terbanyak10 Provinsi Penambahan Kasus Harian COVID-19 TerbanyakBerikut daftar 10 provinsi penyumbang kasus harian Corona COVID-19 terbanyak, di antaranya.
Baca lebih lajut »

UPDATE 17 Juli: Kasus Baru Covid-19 Tersebar di 28 Provinsi, Jatim TertinggiUPDATE 17 Juli: Kasus Baru Covid-19 Tersebar di 28 Provinsi, Jatim TertinggiBerdasarkan data yang dipaparkan Yurianto, kasus baru pasien positif Covid-19 tersebar di 28 provinsi.
Baca lebih lajut »

Kasus Baru Covid-19 Tersebar di 29 Provinsi, DKI Jakarta TertinggiKasus Baru Covid-19 Tersebar di 29 Provinsi, DKI Jakarta TertinggiDKI Jakarta menjadi provinsi dengan penambahan kasus tertinggi.
Baca lebih lajut »

5 Provinsi Tanpa Penambahan Kasus COVID-19 Per 18 Juli 20205 Provinsi Tanpa Penambahan Kasus COVID-19 Per 18 Juli 2020Achmad Yurianto Juru Bicara Pemerintah Penanganan COVID-19 menyampaikan data sebaran COVID-19 per 18 Juli 2020. Menurutnya, hari ini ada 5 provinsi yang tidak melaporkan penambahan kasus baru COVID-19.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-24 20:29:13