Timnas Indonesia U-22 terancam tak bisa memainkan lima pemain di turnamen CFA Team China Chong Qing Three Gorges Bank Cup International Football Tournament 2019 di China.
Kedua pemain yang tidak akan membela Timnas Indonesia U-22 pada turnamen tersebut ialah Septian Bagaskara dan Todd Rivaldo Ferre. Adapun, kondisi Bagas Adi Nugroho, Rifad Marasabessy, dan Osvaldo Haay masih diragukan."Kondisi Septian dan Todd memang tidak memungkinkan untuk bermain di turnamen di China," ujar Nova Arianto, asisten pelatih Timnas Indonesia U-22.Pelatih Timnas Indonesia U-22, Indra Sjafri, berencana membawa 26 pemain ke turnamen di China.
2 dari 2 halamanJadwal Turnamen di ChinaTimnas Indonesia U-22 akan bertemu dengan China, Arab Saudi, dan Yordania, pada CFA Team China Chong Qing Three Gorges Bank Cup International Football Tournament 2019, 9-13 Oktober 2019. Pada partai pertama, Tim Garuda Muda bakal menghadapi Arab Saudi, Rabu . Dua hari berselang, Timnas Indonesia U-22 telah ditunggu tuan rumah China.
Timnas Indonesia U-22 akan memungkasi turnamen pemanasan SEA Games 2019 tersebut dengan melawan Yordania pada 13 Oktober 2019. Timnas Indonesia U-22 sukses meraih gelar juara Piala AFF U-22 2019 setelah meraih kemenangan 2-1 atas Thailand di pertandingan final yang digelar di Olympic Stadium, Phnom Penh, Kamboja.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
26 Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk Turnamen di China DiumumkanIndra Sjafri, pelatih Timnas Indonesia U-22,akan membawa 26 pemain ke China untuk mengikuti turnamen CFA di China.
Baca lebih lajut »
Daftar 26 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Dibawa untuk Berlaga di TiongkokPelatih Timnas Indonesia U-22 Indra Sjafri memutuskan membawa 26 pemain untuk mengikuti turnamen di CFA Team China Chong Qing Three Gorges Bank Cup International Football Tournament 2019 di Tiongkok pada 9-15 Oktober 2019. TimnasIndonesiaU-22
Baca lebih lajut »
Jadwal Timnas Indonesia U-23 pada Turnamen di ChinaTimnas Indonesia U-23 akan menjalani uji coba di China sebagai bagian persiapan menatap SEA Games 2019. Berikut jadwal beraksi Garuda Muda. Timnas GarudaMuda via detiksport
Baca lebih lajut »
Sudah Tiba di China, Jadwal Tanding Timnas U-23 Indonesia BerubahMendekati laga perdana turnamen tersebut, ada perubahan jadwal yang akan dijalani timnas U-23 Indonesia. Berikut perubahan jadwalnya. Bola
Baca lebih lajut »
26 Pemain Akan Bela Timnas U-23 Indonesia untuk Turnamen di ChinaSebanyak 26 pemain akan mengikuti turnamen bertajuk CFA Team China Chong Qing Three Gorges Bank Cup International Football Tournament 2019.
Baca lebih lajut »
Indra Sjafri Umumkan 26 Pemain Timnas U-22 yang Dibawa ke TiongkokAda nama Egy Maulana Vikri dan Witan Sulaiman di Timnas U-22 yang akan berlaga di Tiongkok. TimnasU-22
Baca lebih lajut »