5 Pemain Termahal yang Dibeli Erik Ten Hag di MU, Bagaimana Performanya?

Premier League Berita

5 Pemain Termahal yang Dibeli Erik Ten Hag di MU, Bagaimana Performanya?
Manchester UnitedErik Ten HagEditorial
  • 📰 Bolanet
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 63%

Erik ten Hag telah melakukan beberapa perekrutan besar sejak tiba di Manchester United. Sebagai pelatih, ia tidak ragu menghabiskan banyak uang untuk memperkuat tim.

Klub berharap rekrutan-rekrutan mahal ini bisa mengembalikan kejayaan United. Namun, seperti biasa, tak semua investasi di bursa transfer berbuah manis. Beberapa pemain mampu bersinar, sementara yang lain masih perlu waktu beradaptasi. Bagaimanapun juga, semuanya berperan penting dalam proyek jangka panjang Ten Hag. Berikut adalah lima pemain termahal yang dibeli Erik ten Hag dan bagaimana performa mereka sejak bergabung dengan Manchester United .

Namun, potensinya sebagai gelandang serang tak bisa diremehkan. Casemiro adalah pembelian yang memberikan dampak instan. Gelandang asal Brasil ini didatangkan dari Real Madrid seharga 70,65 juta euro pada 2022. Sejak bergabung, Casemiro menjadi jangkar di lini tengah Manchester United. Meskipun usianya sudah tidak muda, ia memiliki kekuatan fisik dan pengalaman bermain di level tertinggi. Sayangnya, performa Casemiro mulai terlihat menurun pada 2024.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Bolanet /  🏆 20. in İD

Manchester United Erik Ten Hag Editorial Sportybase Bola.Net

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Manchester United Tolak Permintaan Erik ten Hag Datangkan Lagi Satu PemainManchester United Tolak Permintaan Erik ten Hag Datangkan Lagi Satu PemainManajer asal Belanda itu sangat ingin mendatangkan satu pemain lagi ke Manchester United, namun klub mengabaikannya setelah menggelar pembicaraan internal.
Baca lebih lajut »

3 Pemain Manchester United yang Doyan Blunder di Era Erik ten Hag3 Pemain Manchester United yang Doyan Blunder di Era Erik ten HagBerikut adalah tiga pemain Manchester United yang dalam beberapa musim terakhir doyan melakukan kesalahan fatal yang berujung pada hasil yang kurang menguntungkan.
Baca lebih lajut »

Setelah Mainoo, Erik Ten Hag Bakal Orbitkan Pemain Muda MU Ini di Musim 2024/2025Setelah Mainoo, Erik Ten Hag Bakal Orbitkan Pemain Muda MU Ini di Musim 2024/2025Manajer Manchester United, Erik Ten Hag akan melanjutkan tradisinya untuk mengorbitkan pemain muda di tim senior Setan Merah.
Baca lebih lajut »

Rafael van der Vaart Kritik Erik Ten Hag, Rekrut Mantan Pemain Ajax Dikhawatirkan Jadi BumerangRafael van der Vaart Kritik Erik Ten Hag, Rekrut Mantan Pemain Ajax Dikhawatirkan Jadi BumerangLegenda Belanda Rafael van der Vaart mengkritik gaya kepelatihan Erik ten Hag di Manchester United. Ia menilai rekrutmen mantan pemain Ajax oleh pelatih asal Belanda tersebut berpotensi menjadi bumerang dan meningkatkan tekanan pada Ten Hag.
Baca lebih lajut »

3 Pemain Manchester United yang Perlu Diparkir Erik ten Hag: Demi Raih Kemenangan3 Pemain Manchester United yang Perlu Diparkir Erik ten Hag: Demi Raih KemenanganManchester United kembali beraksi di Liga Inggris 2024/2025 akhir pekan ini. Pertandingan pertama setelah jeda internasional ini menjadi sangat penting bagi Erik ten Hag. MU harus bangkit dan menunjukkan taringnya.
Baca lebih lajut »

Ada Celah Erik ten Hag Bisa Tambah 1 Pemain Belanda Lagi di Old TraffordAda Celah Erik ten Hag Bisa Tambah 1 Pemain Belanda Lagi di Old TraffordPelatih Manchester United Erik ten Hag berpeluang menambah stok pemain Belanda dalam skuadnya di Old Trafford. Xavi Simons diklaim terbuka pindah ke Liga Inggris.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-14 05:31:52