Satu pekan kembali berlalu dan Bayer Leverkusen masih memelihara peluang torehan fantastis yaitu invincible treble di akhir musim.
Pada pekan ini Leverkusen menjalani laga yang berat yaitu duel leg pertama semifinal Liga Europa melawan AS Roma di Olimpico dan laga tandang melawan Eintracht Frankfurt di Bundesliga , Minggu .
Dua kemenangan lawan Roma itu membuat mimpi Leverkusen mewujudkan 'invincible treble' alias meraih tiga gelar tanpa terkalahkan dalam satu musim makin mendekati kenyataan. Tiga dari lima laga tersisa adalah leg kedua semifinal Liga Europa lawan AS Roma, dan dua laga Bundesliga lawan Bochum dan Augsburg. Dua dari tiga duel tersebut akan dilangsungkan di markas Bayer Leverkusen yaitu BayArena.
Bundesliga Liga Europa Dfb Pokal
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
7 Laga Menuju 'Invincible Treble' Bayer LeverkusenBayer Leverkusen terus menunjukkan kegigihan untuk menorehkan 'invincible treble' musim ini. Mereka tinggal perlu menjalani tujuh laga di depan mata.
Baca lebih lajut »
Bayer Leverkusen Juara Bundesliga, Tinggal 10 Partai Lagi Menuju Musim Paripurna dan KeabadianUsai menjuarai Bundesliga, target Bayer Leverkusen tertuju pada 10 pertandingan tersisa demi menyempurnakan musim luar biasa Xabi Alonso.
Baca lebih lajut »
Bayer Leverkusen vs Stuttgart, Leverkusen Pertahankan Rekor Tak TerkalahkanBayer Leverkusen memperpanjang rekor tak terkalahkan mereka menjadi 46 pertandingan musim ini dengan hasil imbang 2-2 melawan Stuttgart
Baca lebih lajut »
Bayer Leverkusen vs West Ham United, Leverkusen Menang Atas West Ham di Liga EuropaBayer Leverkusen berhasil meraih kemenangan 2-0 melawan West Ham United dalam leg pertama perempat final Liga Europa mereka
Baca lebih lajut »
Union Berlin vs Bayer Leverkusen: Florian Wirtz's Goal Secures Victory for LeverkusenBayer Leverkusen emerged victorious with a 1-0 win over Union Berlin in the 28th matchday of the 2023-2024 Bundesliga season. Florian Wirtz scored the only goal of the match in the dying minutes of the first half on Saturday (6/4/2024).
Baca lebih lajut »
Eintracht Frankfurt vs Bayer Leverkusen, Die Werkself Perpanjang Rekor tidak Terkalahkan Jadi 48 LagaLeverkusen tampil gemilang dan meraih kemenangan berkat gol yang dicetak Granit Xhaka Patrik Schick Jeremie Frimpong serta gol eksekusi penalti oleh Exequiel Palacios dan Victor Boniface
Baca lebih lajut »