Pengguna kendaraan pribadi baik mobil maupun motor akan mendominasi pergerakan mudik Lebaran 2022
Liputan6.com, Jakarta Mudik Lebaran 2022 diprediksi akan didominasi oleh pengguna kendaraan pribadi baik mobil maupun motor. Itu merupakan hasil kesimpulan dari survey Badan Litbang Perhubungan Kementerian Perhubungan , dimana 40 juta orang memilih menggunakan kendaraan pribadi, dari total 79,4 juta orang yang diprediksi akan melakukan mudik Lebaran 2022.
Adapun provinsi tujuan yang paling dominan akan dituju para pemudik, yakni Jawa Tengah sebanyak 23,5 juta, Jawa Timur sebanyak 16,8 juta dan Jawa Barat sebanyak 14,7 juta. 2 dari 4 halamanSiapkan Sarana dan PrasaranaSelanjutnya, Kemenhub bersama operator transportasi juga telah menyiapkan sarana dan prasarana transportasi untuk memenuhi kebutuhan mobilitas pemudik.
Guna meningkatkan aspek keselamatan dan mengurangi jumlah pemudik yang akan menggunakan kendaraan pribadi , Kemenhub bakal memfasilitasi Program Mudik Gratis. Namun, ia mengatakan, saat ini seluruh infrastruktur BBM telah disiagakan perseroan untuk memenuhi kebutuhan masyarakat. Infrastruktur yang disiapkan meliputi 114 Terminal BBM, 23 Terminal LPG, lebih dari 7.400 SPBU yang dioperasikan.
Untuk memastikan seluruh program itu lancar tereksekusi, Pertamina juga bakal membentuk Satuan Tugas pada 11 April 2022 mendatang. Tugas monitoring pun sudah dilakukan sejak dua pekan lalu.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Presiden: 85 juta orang diperkirakan mudik Lebaran 2022Presiden Joko Widodo menyebut perkiraan sekitar 85 juta orang yang akan melakukan mudik, pemerintah akan bekerja keras memberikan pelayanan maksimal agar para pemudik dapat melakukan perjalanan pulang kampung dengan aman & nyaman. mudik
Baca lebih lajut »
Presiden Jokowi: 85 Juta Orang Diperkirakan Mudik Lebaran 2022, 47 Persen Pakai Kendaraan PribadiPresiden Jokowi menyatakan jumlah pemudik di Lebaran 2022 diperkirakan mencapai 85 juta orang. Angka pemudik dari Jabodetabek diperkirakan sekitar 14 juta.
Baca lebih lajut »
Presiden Jokowi Prediksi Ada 85 Juta Warga Mudik Lebaran 2022Presiden Jokowi memperkirakan sekitar 85 juta orang yang akan mudik Lebaran 2022. Khusus di Jabodetabek, jumlahnya diperkirakan sekitar 14 juta orang
Baca lebih lajut »
Intip Harga Terbaru Oli Mobil Transmisi Matik Per Awal April 2022, Termurah Cuma Rp 40 RibuanTRIBUNJUALBELI.COM - Bagi para pemiik mobil dengan transmisi matik wajib perhatikan mengganti olinya secara rutin. Ini sama halnya dengan mengganti oli…
Baca lebih lajut »
Embargo Energi Rusia, HBA April 2022 Jadi US$288,40 per Ton | Ekonomi - Bisnis.comSanksi embargo energi Amerika Serikat terhadap Rusia memacu kenaikan harga batu bara acuan (HBA) April 2022 menjadi US$288,40 per ton.
Baca lebih lajut »