Bareskrim Polri juga mengungkap nominal gaji yang diterima oleh pengurus dan petinggi yayasan filantropi Aksi Cepat Tanggap (ACT) Rp50 juta hingga Rp450 juta per bulan.
SOLOPOS.COM - Mantan Presiden Aksi Cepat Tanggap Ahyudin mengacungkan kedua ibu jarinya saat berada di Bareskrim Mabes Polri, Jakarta, Senin . Bareskrim Polri menetapkan empat tersangka dalam kasus dugaan penyelewengan dana kemanusiaan di ACT.
Wadirtipideksus Bareskrim Polri Kombes Helfi Assegaf mengatakan keempat tersangka itu, yakni A , IK , HH , dan NIA “Terkait empat orang yang telah disebutkan tadi, pada pukul 15.50 WIB telah ditetapkan sebagai tersangka,” tutur Helfi Assegaf di Gedung Humas Polri, Jakarta Selatan, Senin . Namun, keempat tersangka ini belum dilakukan penahanan dan pihak Dirtipideksus masih akan melakukan diskusi internal untuk menetapkan waktu penahanan.Keempat tersangka itu, yakni
Bareskrim Polri juga mengungkap nominal gaji yang diterima oleh pengurus dan petinggi yayasan filantropi Aksi Cepat Tanggap .“Gajinya Rp50 juta-Rp450 juta per bulan,” tutur Helfi, Senin. Selain itu, Helfi juga membeberkan gaji tertinggi dipegang oleh Ahyudin selaku founder dari ACT senilai Rp450 juta dan Ibnu Khajar ada di posisi kedua dengan Rp150 juta.“Untuk A saja [gaji Rp450 juta]. Lalu untuk IK [Ibnu Khajar] Rp150 juta,” ucapnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jadi Tersangka, Gaji Mantan Bos ACT Tembus Rp450 Juta!Besaran gaji pengurus dan petinggi Aksi Cepat Tanggap (ACT) berkisar Rp50 sampai Rp450 juta.
Baca lebih lajut »
Fakta Kasus Penyelewengan Dana ACT, Tilap Rp34 Miliar hingga Gaji Petinggi Rp400 Juta | merdeka.comPolisi menemukan penggelapan dana sosial untuk korban kecelakaan pesawat Lion Air JT-610 senilai Rp34 miliar dilakukan ACT.
Baca lebih lajut »
Jelang Gelar Perkara, 2 Petinggi ACT Masih DiperiksaBareskrim Polri masih memeriksa dua petinggi Aksi Cepat Tanggap (ACT) pada hari ini, Senin (25/7/2022) menjelang gelar perkara penentuan tersangka
Baca lebih lajut »
Polri akan Gelar Perkara Kasus ACT Siang IniPolisi menduga ada tiga tindakan pidana yang dilakukan ACT.
Baca lebih lajut »
Bareskrim Polri Gelar Perkara Penetapan Tersangka Penyelewengan Dana ACT Hari IniBareskrim Polri akan mengadakan gelar perkara kasus dugaan penyelewengan dana di yayasan Aksi Cepat Tanggap (ACT) pada hari ini, Senin (25/7/2022).
Baca lebih lajut »