4 Pelindo Bergabung, Ongkos Logistik dan Harga Barang Bakal Makin Murah

Indonesia Berita Berita

4 Pelindo Bergabung, Ongkos Logistik dan Harga Barang Bakal Makin Murah
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 55 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 83%

Pemerintah segera mewujudkan penggabungan atau merger empat BUMN Pelabuhan yaitu PT Pelindo I-IV Persero pada 1 Oktober 2021.

Dalam merger ini PT Pelindo II akan bertindak sebagai surviving entity atau perusahaan penerima penggabungan. Setelah merger, nama perusahaan hasil penggabungan menjadi PT Pelabuhan Indonesia atau Pelindo.Direktur Utama Pelindo IV, Prasetyadi mengatakan, integrasi Pelindo akan meningkatkan produktifitas dan efisiensi melalui standarisasi proses bisnis dan pelayanan di pelabuhan.

Kegiatan serupa telah diselenggarakan sebelumnya di wilayah kelolaan Pelindo I yang berpusat di Medan, wilayah Pelindo II di Jakarta, dan wilayah Pelindo III di Surabaya. Menurut Prasetyadi, integrasi Pelindo juga akan memudahkan koordinasi pengembangan kawasan industri dan ekonomi khusus di sekitar pelabuhan di daerah-daerah sehingga mendorong peningkatan konektivitas hinterland yang akan berdampak pada meningkatnya volume ekspor-impor dan trafik pelabuhan. Dengan demikian selain berkontribusi positif pada perekonomian nasional, integrasi juga merangsang pertumbuhan ekonomi di daerah-daerah.

PT Pelindo II mengancam akan memecat pegawainya yang terlibat dalam pungutan liar di pelabuhan. Petinggi Pelindo II membantah jika penindakan pungli baru dilakukan setelah masalah mendapat perhatian dari Presiden Joko Widodo. Menurutnya anak perusahaan-anak perusahaan Pelindo I-IV selanjutnya akan ditempatkan di masing-masing Subholding berdasarkan lini bisnisnya. Contohnya semua anak perusahaan Pelindo I-IV yang bergerak di bidang peti kemas akan masuk ke Subholding Peti kemas.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bahas NLE, Bea Cukai Dukung Peningkatan Logistik Nasional |Republika OnlineBahas NLE, Bea Cukai Dukung Peningkatan Logistik Nasional |Republika OnlineNLE adalah ekosistem logistik yang menyelaraskan arus lalu lintas barang dan dokumen
Baca lebih lajut »

Sri Mulyani Tegaskan PPN Hanya untuk Daging dan Beras Kualitas KhususSri Mulyani Tegaskan PPN Hanya untuk Daging dan Beras Kualitas KhususSri Mulyani tegaskan PPN hanya dikenakan untuk barang kebutuhan pokok dengan kualitas khusus dan harga mahal.
Baca lebih lajut »

Mau Beli Mobil Baru, Simak Dulu Aturan PPnBM TerbaruMau Beli Mobil Baru, Simak Dulu Aturan PPnBM TerbaruPajak Penjualan atas Barang Mewah atau PPnBM terbaru telah terbit, yang bakal membuat perubahan pada harga mobil setelah sebelumnya pemerintah memberikan insentif...
Baca lebih lajut »

BMH Berikan WiFi Gratis untuk Yatim Terdampak Covid-19 |Republika OnlineBMH Berikan WiFi Gratis untuk Yatim Terdampak Covid-19 |Republika OnlineBMH juga memberikan bantuan logistik, santunan dan beasiswa.
Baca lebih lajut »

MU Siap Jual Pemain Bintangnya dengan Harga Murah di Januari 2022MU Siap Jual Pemain Bintangnya dengan Harga Murah di Januari 2022MU bersedia membiarkan Jesse Lingard pergi pada Januari 2022. Bahkan, juara Liga Inggris 20 kali itu akan melepasnya di kisaran 12-15 juta pound.
Baca lebih lajut »

Dalam Tempo 1 Jam, Tiket Hari Pertama Universal Studios Beijing Ludes TerjualDalam Tempo 1 Jam, Tiket Hari Pertama Universal Studios Beijing Ludes TerjualHarga tiket Universal Studios Beijing tidaklah murah, berkisar antara 418 hingga 748 yuan (Rp923 ribu - Rp1,65 juta), sedangkan pada hari pembukaan dijual seharga 638 yuan (Rp1,4 juta).
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 19:28:09