Keempat korban meninggal dunia merupakan penumpang di Bus Widia. Salah satunya adalah sopir bus Widia, Juli (63).
Dokter Forensik RSUD Arjawinangun Dr. Riza menyampaikan ke empat jenazah tiba di kamar jenazah sekitar pukul 15.00 WIB.Dirinya bersama tim forensik langsung melakukan pemeriksaan setelah jenazah tiba. Keempatnya mengalami luka parah di bagian kepala.
"Lukanya rata-rata di bagian kepala. Luka parah. Melihat bekas luka, mereka meninggal dunia di lokasi," kata Dr. Riza kepada kompas.com di kamar jenazah RSUD Arjawinangun.Keempat korban meninggal dunia merupakan penumpang di Bus Widia.Keempatnya berasal dari kabupaten Majalengka. Pantauan Kompas.com di lokasi, sejumlah petugas kepolisian Majalengka juga mendatangi RSUD Arjawinangun.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bus Menubruk Truk di Tol Cipali, 4 Korban Tewas dan 11 Orang Luka-lukaKecelakaan di Tol Cipali Km 150,300 antara kendaraan Bus Widia yang menabrak truk mengakibatkan empat orang meninggal dunia
Baca lebih lajut »
Kronologi Tabrakan Beruntun di Tol Cipali KM 150, Bermula dari Bus Widia yang MengebutTiga kendaraan yang terlibat tabrakan beruntun di Tol Cipali KM 150 300 ini datang dari arah Cikopo menuju Palimanan.
Baca lebih lajut »
Kecelakaan Tol Cipali: Bus Hantam Truk, 4 Tewas 11 LukaKecelakaan di Tol Cipali melibatkan bus berpenumpang dan truk. 11 orang terluka dan 4 lainnya meninggal dunia.
Baca lebih lajut »
Cerita Korban Selamat Tabrakan Maut Tol Cipali, Jungkir Balik Saat Bus Terguling, Lihat Banyak Penumpang BergelimpanganDi lokasi kejadian, sopir Bus PO Widia diduga mengebut dan kurang antisipasi saat melajukan kendaraannya hingga menabrak truk, lalu terguling.
Baca lebih lajut »