4 Fakta Terkait Menkeu Sri Mulyani Blak-blakan soal Jabatan hingga Harta Kekayaan

Indonesia Berita Berita

4 Fakta Terkait Menkeu Sri Mulyani Blak-blakan soal Jabatan hingga Harta Kekayaan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 110 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 47%
  • Publisher: 83%

Menteri Keuangan atau Menkeu Sri Mulyani Indrawati buka suara usai FITRA menyebutkan bahwa terdapat 11 pejabat di Kementerian Keuangan (Kemenkeu) merangkat jabatan menjadi komisaris BUMN.

Liputan6.com, Jakarta - Menteri Keuangan atau Menkeu Sri Mulyani Indrawati buka suara usai Forum Indonesia untuk Transparansi Anggaran menyebutkan bahwa terdapat 11 pejabat di Kementerian Keuangan merangkat jabatan menjadi komisaris BUMN.

"Saya ini sekarang rangkap jabatan 30 jabatan, karena biasanya semua posisi itu meminta menteri keuangan menjadi entah menjadi wakil ketua, anggota, atau segala macam," ujar Menkeu Sri Mulyani dalam sebuah wawancara dengan media, Senin . Sri Mulyani pun mengakui bahwa ia memiliki rumah di Amerika Serikat tepatnya di Maryland. Ia bercerita bahwa dirinya pernah mendapat pekerjaan sebagai Executive Director Dana Moneter Internasional pada 2002-2004.

2 dari 5 halaman1. Akui Rangkap 30 JabatanForum Indonesia untuk Transparansi Anggaran menyebutkan bahwa terdapat 11 pejabat di Kementerian Keuangan merangkat jabatan menjadi komisaris BUMN. Para pejabat Kemenkeu ini mendapat gaji yang tinggi atas posisinya sebagai komisaris BUMN. "Mulai dari SKK Migas, kemudian KSSK, sampai kepada BRIN, Dewan Energi Nasional, dan Kredit Usaha Rakyat. You mamed it," tambah dia.3 dari 5 halaman2. Sebut Tak Boleh Terima Banyak Gaji, Tapi Tidak dengan HonorSri Mulyani melanjutkan, dalam Undang-Undang seorang menteri tidak boleh menerima gaji dengan posisi rangkap jabatan tersebut. Namun memang ada aturan yang menyebutkan boleh menerima honor.

Kemenkeu tetap melakukan pengawasan apakah pejabat tersebut bekerja dengan sungguh sungguh dan mengawasi penugasan negara ke BUMN. Sri Mulyani menjelaskan Kementerian Keuangan dan pejabatnya banyak diatur dalam undang-undang dan aturan lain. Namun Undang-Undang Keuangan Negara, sebagai seorang menteri dia hanya boleh menerima 1 sumber gaji dari banyak jabatan yang diemban.Lantas berapa sebenarnya gaji Sri Mulyani? Seperti diketahui, gaji Menteri di Indonesia diatur dalam Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2000.

Disisi lain diakui Sri Mulyani aturan yang mengatur soal gaji dan honor ini tidak hanya satu. Bahkan seringnya tidak sinkron satu sama lain.Dia menambahkan, urusan soal uang ini akan selalu menimbulkan pro dan kontra. Mengingat ada jabatan yang melarang dan tidak melarang terkait honor.5 dari 5 halaman4. Blak-blakan Soal Harta Rumah di AS, Masih Cicil Sampai SekarangSelain itu, Menkeu Sri Mulyani blak-blakan mengenai harta kekayaan yang dimilikinya sampai saat ini.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bupati Karanganyar Juliyatmono Juga Punya Moge Seperti Milik Menkeu Sri MulyaniBupati Karanganyar Juliyatmono Juga Punya Moge Seperti Milik Menkeu Sri MulyaniBupati Karanganyar Juliyatmono ternyata juga punya totor gede (moge). Jenis moge ini sama dengan moge kepunyaan Menteri Keuangan Sri Mulyani, yaitu Honda Rebel CMX500
Baca lebih lajut »

Rencana Sri Mulyani Ingin Bersih-Bersih Kemenkeu dapat Dukungan PublikRencana Sri Mulyani Ingin Bersih-Bersih Kemenkeu dapat Dukungan PublikMenteri Keuangan (Menkeu), Sri Mulyani, berencana melakukan reformasi Kementerian Keuangan (Kemenkeu).
Baca lebih lajut »

Sri Mulyani Buka Suara Perihal 39 Pejabat Kemenkeu jadi Komisaris BUMNSri Mulyani Buka Suara Perihal 39 Pejabat Kemenkeu jadi Komisaris BUMNSri Mulyani membantah, penempatan para pejabat Kementerian Keuangan sebagai Komisaris BUMN sebagai bentuk bagi-bagi jabatan.
Baca lebih lajut »

Sri Mulyani Segera Lancarkan Reformasi Jilid II Kemenkeu, Siapa yang Disasar?Sri Mulyani Segera Lancarkan Reformasi Jilid II Kemenkeu, Siapa yang Disasar?Sepuluh orang pegiat antikorupsi diundang Menkeu Sri Mulyani. LHKPN, Direktorat Jenderal Pajak, dan Direktorat Jenderal Bea Cukai jadi sorotan.
Baca lebih lajut »

Pejabat Suka Pamer Harta, Masyarakat Emoh Bayar Pajak, Sri Mulyani Beri JawabanPejabat Suka Pamer Harta, Masyarakat Emoh Bayar Pajak, Sri Mulyani Beri JawabanSri Mulyani memberikan komentarnya terkait isu masyarakat yang tidak mau bayar pajak.
Baca lebih lajut »

Terkaya Nomor 2 di Soloraya, Bupati Klaten Sri Mulyani Hanya Punya 3 MobilTerkaya Nomor 2 di Soloraya, Bupati Klaten Sri Mulyani Hanya Punya 3 MobilBupati Klaten Sri Mulyani yang tercatat memiliki harta kekayaan terbanyak kedua di antara kepala daerah se-Soloraya hanya punya tiga mobil.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 02:50:04