4.250.855 Juta Kasus Covid-19 di Indonesia, Waspadai Lonjakan Kasus

Indonesia Berita Berita

4.250.855 Juta Kasus Covid-19 di Indonesia, Waspadai Lonjakan Kasus
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 68%

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengatakan, belum dapat dipastikan kapan pandemi Covid-19 akan berakhir di Indonesia.

- Satuan Tugas Penanganan Covid-19 hingga Minggu melaporkan, total kasus positif Covid-19 di Indonesia mencapai 4.250.855.

Angka tersebut diperoleh setelah terjadi penambahan 339 kasus baru Covid-19 dalam kurun waktu 24 jam terakhir. Pemerintah pun secara bertahap melonggarkan aktivitas masyarakat seiring dengan kondisi Covid-19 di Tanah Air yang mulai membaik. Sementara itu, jumlah kematian dari Covid-19 tercatat 15. Sehingga, total kasus kematian kini mencapai 143.659.Dalam kurun waktu yang sama, total kasus sembuh dari Covid-19 mencapai 4.098.178, setelah terjadi penambahan kasus sembuh sebanyak 503.

Satgas juga melaporkan, saat ini tercatat 9.018 kasus aktif Covid-19. Kasus aktif adalah pasien yang masih terkonfirmasi positif virus corona, dan menjalani perawatan di rumah sakit atau isolasi mandiri.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Satgas COVID-19 Kulon Progo catat 61 positif COVID-19 hasil skriningSatgas COVID-19 Kulon Progo catat 61 positif COVID-19 hasil skriningSatuan Gugus Tugas Penanganan COVID-19 Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, mencatat sebanyak 61 kasus terkonfirmasi positif COVID-19 hasil ...
Baca lebih lajut »

UPDATE: Sebaran 339 Kasus Harian Covid-19 di Indonesia, DKI Jakarta TertinggiUPDATE: Sebaran 339 Kasus Harian Covid-19 di Indonesia, DKI Jakarta TertinggiBerdasarkan data yang dibagikan Satuan Tugas Penanganan Covid-19, tercatat 339 kasus baru positif Covid-19.
Baca lebih lajut »

Masuk Musim Dingin, Kanada Dihantui Kasus COVID-19 yang Naik DrastisMasuk Musim Dingin, Kanada Dihantui Kasus COVID-19 yang Naik DrastisKasus COVID-19 di Kanada dilaporkan meningkat tajam
Baca lebih lajut »

40 Kelurahan di Kupang Nihil Kasus Covid-19 |Republika Online40 Kelurahan di Kupang Nihil Kasus Covid-19 |Republika OnlineTersisa 11 kelurahan di Kupang yang memiliki warga terkonfirmasi Covid-19.
Baca lebih lajut »

Kasus COVID-19 Babel bertambah 11 jadi 52.125 jiwaKasus COVID-19 Babel bertambah 11 jadi 52.125 jiwaSatgas Penanganan COVID-19 Provinsi Kepulauan Bangka Belitung menyatakan kasus harian COVID-19 bertambah 11 orang, sehingga kumulatif orang terpapar virus ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-13 22:59:25