Bus menabrak sebuah truk setelah berpindah jalur.
REPUBLIKA.CO.ID, BEIJING -- Satu bus pindah ke jalur yang berlawanan di China pada Sabtu waktu setempat. Akibatnya, bus menabrak truk dan menewaskan 36 orang, kata satu pernyataan polisi.
Baca Juga Bus tersebut, yang melaju ke utara, menabrak penghalang yang memisahkan kedua jalur di satu jalan, kata laporan yang dilansir Reuters. Bus itu kemudian menabrak satu truk yang membawa tiga orang bergerak di arah yang berlawanan, kata polisi di Kota Yixing di Provinsi Jiangsu. "Satu penyelidikan melaporkan bahwa kecelakaan tersebut disebabkan oleh ban pecah," kata kantor berita China, Xinhua, dalam satu berita pada Ahad .
Pernyataan itu menambahkan bahwa 36 orang juga cedera, sembilan parah. Pemerintah segera mengirim petugas tanggap darurat ke lokasi kecelakaan. sumber : Antara/Reuters BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
36 Orang Tewas dalam Kecelakaan di Jalan Tol TiongkokKecelakaan itu disebabkan oleh ban bus yang kempes
Baca lebih lajut »
Wawan Bersyukur Masuk Timnas Indonesia di Usia 36Kiper Bali United, Wawan Hendrawan, dipanggil Timnas Indonesia untuk menghadapi UEA dan Vietnam di Kualifikasi Piala Dunia 2022.
Baca lebih lajut »
Polda Tetapkan 36 Orang Tersangka Demo Ricuh di DPRPolda Metro Jaya menetapkan 36 orang tersangka dalam demo yang berakhir ricuh
Baca lebih lajut »
Bursa saham Prancis menguat, indeks CAC-40 ditutup naik 0,36 persenSaham-saham Prancis berakhir sedikit lebih tinggi pada perdagangan Jumat (27/9/2019), dengan indeks acuan CAC-40 di Bursa Efek Paris naik 0,36 persen atau ...
Baca lebih lajut »
BPTJ Luncurkan Bus Pasaraya hingga Taman SafariBiaya paket perjalanan layanan bus itu Rp 400 ribu per orang.
Baca lebih lajut »
Berita Duka, Iptu Sukasmi Meninggal Dunia di dalam BusSeorang pensiunan Polri bernama Iptu Sukasmi ditemukan meninggal dunia di kursi penumpang bus PT NPM, Sabtu (28/9) pagi tadi.
Baca lebih lajut »