Salah satu klaster industri dengan jumlah kasus terbesar terjadi di LG Electronic
REPUBLIKA.CO.ID, CIKARANG -- Pemerintah Kabupaten Bekasi, Jawa Barat mencatat sedikitnya ada 30 perusahaan di wilayahnya yang melaporkan temuan kasus positif Covid-19 karyawannya. Laporan kasus ini menimbulkan klaster baru di sektor industri.
Nur menyebut salah satu klaster dengan jumlah kasus terbesar terjadi di PT LG Electronic Indonesia. Berdasarkan data Gugus Tugas Covid-19 Kabupaten Bekasi, jumlah karyawan yang terkonfirmasi positif bertambah empat menjadi total 242 orang. Berdasarkan hasil peninjauan di sejumlah perusahaan, kata dia, protokol kesehatan sebenarnya telah diterapkan namun masih terdapat sejumlah celah yang menjadi klaster baru seperti kerumunan di kantin saat jam istirahat serta penggunaan alat makan yang bersamaan.
Selain aktivitas di kantin, potensi penyebaran Covid-19 lainnya terjadi pada saat pergerakan karyawan khususnya dari rumah ke tempat kerja. Di Kabupaten Bekasi terdapat sedikitnya 4.000 pabrik dengan jumlah pekerja mencapai 1,5 juta orang. Jumlah pekerja itu tiap hari bergerak karena tidak sedikit yang berdomisili di luar Kabupaten Bekasi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Semester I, Laba Bank Syariah Mandiri Naik 30%Kenaikan laba ditopang pendapatan margin dan fee based income yang antara lain disumbang dari layanan digital.
Baca lebih lajut »
Leverkusen Sodorkan 30 Juta Euro untuk Gaet Patrick Schick |Republika OnlineLeverkusen menjadikan Schick sebagai suksesor Kai Havertz yang merapat ke Chelsea.
Baca lebih lajut »
Pemain Bayern Muenchen, Tetap Bersinar di Usia 30 TahunUsia 30 tahun bisa dianggap sebagai akhir karier untuk seorang pemain sepak bola, di mana performa mereka mulai menurun....
Baca lebih lajut »
PM Jacinda Ardern Perpanjang Lockdown Covid-19 Hingga 30 AgustusPemerintah Selandia Baru bakal memperpanjang masa pembatasan kegiatan publik atau lockdown Kota Auckland hingga Ahad malam, 30 Agustus 2020 untuk menghambat penyebaran pandemi Covid-19. SelandiaBaru lockdown
Baca lebih lajut »
Gadis 16 Tahun Diperkosa 30 Pria Guncang Israel, 11 Tersangka Ditangkap'Ini adalah pemerkosaan yang mengejutkan yang berlangsung selama berjam-jam,' kata polisi Israel. Aksi 30 pria memerkosa...
Baca lebih lajut »
Pagi-Siang Cerah Berawan, Malam Dipayungi Awan, Suhu 18,5-30,4 DerajatAnalisis kelembapan udara pada ketinggian 3 kilometer (km) di wilayah Jawa Barat cukup rendah sehingga tak mendukung peluang...
Baca lebih lajut »