Zodiak Scorpio dikenal sebagai sosok yang misterius, rumit, intens dan seksi. Begitu bertemu pasangan yang menarik minat, mereka akan mengejarnya.
CANTIKA.COM, Jakarta - Zodiak Scorpio dikenal sebagai sosok yang misterius, rumit, intens dan seksi. Begitu bertemu seseorang yang menarik minat, Scorpio cenderung mengejarnya hingga memilikinya.
"Scorpio mengejar koneksi belahan jiwa dengan intensitas dan dorongan, serta perlu ada hubungan yang sangat emosional dan magnetis untuk mencapai tingkat belahan jiwa itu," ujar astrolog Clarisse Monahan kepada laman Bustle. Mereka cenderung percaya pada hubungan api kembar, dan karena itu adalah tanda air tetap, mereka akan memberikan segalanya untuk memastikan hubungan tersebut bertahan.Saat Scorpio dan Capricorn bertemu dapat menghasilkan daya tarik fisik magnetis yang langsung dan intens. Menurut Monahan, pasangan zodiak ini yang paling berkuasa. Capricorn dapat memberikan stabilitas dan keamanan nyata untuk Scorpio, sementara Scorpio dapat membantu Capricorn terbuka untuk lebih banyak keintiman.
"Meskipun kalian berdua memiliki perbedaan, misteri ini dapat membawa intrik yang kuat dan luar biasa dengan yang lain," ujar Monahan."Ketertarikan ini bisa membingungkan dan intens, tetapi Anda juga akan sangat terdorong untuk mencari tahu apa arti hubungan dan chemistry itu."Begitu Pisces dan Scorpio yang sama sensitifnya berada di dekat satu sama lain, mereka akan merasakan kehadiran satu sama lain di tingkat dunia lain.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Satu Sebab yang Bikin Pemilik 5 Zodiak Ini Masih Jomblo: TerlaluZodiak apa saja yang 'terlalu' dalam menjalani hubungan cinta dan bikin pasangannya tak nyaman?
Baca lebih lajut »
Momentum KAMI Cuma Dua untuk Jadi Gerakan BesarKAMI punya dua momentum untuk jadi gerakan besar yang bisa dimanfaatkan untuk meraih simpati masyarakat KAMI
Baca lebih lajut »