Cristiano Ronaldo kemungkinan bukan rekrutan mewah terakhir klub Arab Saudi, Al-Nassr.
Liputan6.com, Jakarta- Al-Nassr membuat heboh jagat sepak bola dunia di hari terakhir tahun 2022, 31 Desember kemarin. Klub Arab Saudi itu berhasl merekrut megabintang Cristiano Ronaldo yang baru saja didepak oleh Manchester United.
Al-Nassr bisa membayar mahal Ronaldo karena tidak perlu mengeluarkan uang sepeserpun untuk mahar transfer. Sejak sebelum Piala Dunia 2022 dimulai, Ronaldo sudah tidak memiliki klub setelah diputus kontrak oleh MU. Sebelum Ronaldo, Al-Nassr sudah memiliki pemain top seperti Anderson Talisca, Luiz Gustavo, Vincent Aboubakar, Alvaro Gonzalez hingga David Ospina. Namun mereka nampaknya masih belum puas.
Pindah ke Al-Nassr akan membuat Ramos bisa reunian dengan Cristiano Ronaldo. Keduanya pernah sukses besar ketika bermain di Real Madrid. Kebetulan Vucevic sudah mengenal baik Busquets. Dia pernah jadi tim pemandu bakat di Barcelona. Al Nassr harus bersaing dengan klub Amerika Serikat, Inter Miami yang juga meminati jasa Busquets.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Cristiano Ronaldo Resmi Jadi Pemain Al-NassrCristiano Ronaldo resmi menjadi pemain Al-Nassr setelah menandatangani kontrak dengan klub Arab Saudi itu yang berlaku hingga 2025.
Baca lebih lajut »
Resmi Gabung Al Nassr, Cristiano Ronaldo Diejek Eks Pemain LiverpoolJamie Carragher mengejek Cristiano Ronaldo usai dirinya bergabung dengan klub Arab Saudi Al Nassr. Eks pemain Liverpool menyebut nasib CR7 menyedihkan, dan membandingkannya dengan rival lama Lionel Messi.
Baca lebih lajut »
Al Nassr Mau Rekrut Pemain yang Pernah Remehkan Cristiano RonaldoKlub Arab Saudi, Al Nassr sedang dalam sorotan. Sebab, mereka berhasil mendapatkan jasa Cristiano Ronaldo. Banyak yang terkejut dengan kabar tersebut.
Baca lebih lajut »
Cristiano Ronaldo Ungkap Alasan Mau Bergabung ke Al Nassr, Bukan karena Uang - Pikiran-Rakyat.comCristiano Ronaldo mengungkapkan alasannya bergabung ke Al Nassr. Alasannya bukan uang, meski mendapat bayaran fantastis.
Baca lebih lajut »
Setelah Ronaldo, Al Nassr Berambisi Datangkan Pemain Veteran PSG dan BarcelonaAl Nassr belum puas untuk datangkan Ronaldo. Bek PSG Sergio Ramos dan gelandang Barcelona Sergio Busquets pun jadi bidikan.
Baca lebih lajut »
Cristiano Ronaldo Satu Klub dengan Eks Kiper Arsenal dan Mimpi Buruk Timnas BrasilCristiano Ronaldo resmi berlabuh dengan klub Arab Saudi Al Nassr. Ternyata, sebelum Ronaldo Al Nassr sudah memiliki deretan pemain bintang mengerikan.
Baca lebih lajut »