Ketiga komponen tersebut sangat membantu untuk mengidentifikasi secara cepat kasus virus Corona atau Covid-19.
Liputan6.com, Jakarta - Tiga jenis peralatan uji sampel Covid-19 tiba di Indonesia melalui Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang pada Sabtu pagi . Peralatan tersebut didatangkan dari China.
Dia mengatakan, ketiga komponen tersebut sangat membantu untuk mengidentifikasi secara cepat kasus virus Corona atau Covid-19. Ketiga komponen itu juga memiliki kegunaan yang saling berkaitan. Kemudian, Reverse Transcription Polymerase Chain Reaction atau reagen RT-PCR digunakan untuk mengetahui adanya virus SARS-CoV-2 pada sampel yang diambil dari pasien. Peralatan ketiga yakni Viral Transport Medium sebagai media pemindahan sampel setelah dilakukan swab. Swab merupakan sampel lendir atau dahak yang diambil dari hidung atau tenggorokan.
Untuk diketahui, data uji PCR per 25 April 2020 mencatat jumlah spesimen yang diperiksa sebanyak 67,828 spesimen. Jumlah tersebut merupakan spesimen yang diperiksa terhitung sejak 1 April 2020. Dari jumlah tersebut, satu kasus dapat dilakukan lebih dari satu kali pengambilan sampel dengan lebih dari satu jenis spesimen.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Tiba dari Tiongkok, Tiga Jenis Alat Tes Covid-19 Didistribusikan ke DaerahTiga jenis peralatan uji sampel Covid-19 tiba di Indonesia melalui Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Sabtu (25/4/2020).
Baca lebih lajut »
Trump dan Jokowi Sepakat Kerjasama Pengadaaan Alat Kesehatan Untuk Atasi Covid-19Presiden Joko Widodo dan Presiden AS Donald Trump sepakat meningkatkan kerjasama pengadaan alat kesehatan untuk menangani pandemi virus corona. Hal ini mengemuka dalam pembicaraan telepon Jumat malam
Baca lebih lajut »
Warga Jabar Terdampak Covid-19 Dapat 9 Jenis BantuanKesembilan bantuan tidak didistribusikan secara bersamaan.
Baca lebih lajut »
Bamsoet Kirim Ratusan APD dan Alat Rapid Test Covid-19 ke KebumenBantuan dari Ketua MPR RI Bambang Soesatyo berupa ratusan APD dan alat rapid test diterima langsung Bupati Kebumen Yazid Mahfudz. MPRRI
Baca lebih lajut »
Alat Uji Sampel Covid-19 dari Tiongkok Langsung Didistribusikan ke DaerahPeralatan uji sampel Covid-19 dari Tiongkok yang baru tiba di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten pada Sabtu pagi (25/4), mulai terdistribusikan ke daerah. tesviruscorona
Baca lebih lajut »
Alat Periksa Minim, Ratusan Spesimen Covid-19 di Kepri Antre |Republika OnlinePeralatan pendukung uji metode PCR, seperti kit reagen, disebut masih minim.
Baca lebih lajut »