Ini dia 3 Faktor Madura United bisa garang di awal BRI Liga 1 2022/2023, bakal juara?
Pemain Madura United, Luiz Marcelo Morais dos Reis alias Lulinha Bola.com/Wahyu Pratama
Kinerja lini serang Madura United patut diapresiasi. Mereka punya stok pemain bagus di depan, mulai dari Beto Goncalves, Lulinha, Pedro Hendrique, dan beberapa pemain lain. Saat ini, Lulinha sudah mengoleksi empat gol dari dua laga. Sehingga pemain asal Brasil itu sementara jadi top scorer BRI Liga 1.
Beto dan Pedro juga sudah mencatatkan namanya di papan skor. Beto mencetak satu gol pada laga pertama. Sedangkan Pedro sudah mengoleksi dua gol. Jadi, pelatih Madura United punya banyak opsi menyusun komposisi lini depan, sebab semua pemain punya insting gol yang bagus. Ini juga tak lepas dari peran para pemain tengah dan sayap. Mereka bisa memanjakan pemain depan dengan baik. Karena Madura United punya pemain sekelas Esteban Vizcarra, Malik Risaldi, Bayu Gatra dan lainnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Klasemen BRI Liga 1 Pekan Kedua Setelah Persikabo 1973 Kalahkan Dewa United 3-1Hasil BRI Liga 1 pekan kedua Minggu, 31 Juli 2022: Dewa United berhasil mengalahkan Persikabo 1973 dengan skor kor 1-3. Simak klasemen terkini.
Baca lebih lajut »
Klasemen Liga 1: Persib Bandung Melorot, Madura United Makin Kokoh di PuncakPersib Bandung terancam menempati zona degradasi klasemen Liga 1 pada akhir pekan kedua kompetisi. Terkini, Persib takluk 1-3 dari Madura United.
Baca lebih lajut »
BRI Liga 1 Minggu Malam 31 Juli: Prediksi Dewa United vs Persikabo 1973Pertandingan Dewa United vs Persikabo 1973 akan hadir pada pekan kedua BRI Liga 1 2022-2023 malam ini. Simak prediksinya.
Baca lebih lajut »
Dikalahkan Madura United, Pelatih Persib: Kekecewaan Besar untuk Kita SemuaPelatih Persib Bandung kecewa timnya dikalahkan Madura United.
Baca lebih lajut »
Permalukan Persib, Pelatih Madura United: Hasil Pertandingan Luar BiasaMadura United berhasil mengalahkan Persib dengan skor 1 - 3 dalam lanjutan Liga 1 2022/2023. persib
Baca lebih lajut »