Timnas Indonesia sejauh ini telah mencetak 26 gol di Kualifikasi Piala Dunia 2026
, terhitung sejak putaran pertama. Ramadhan Sananta tercatat sebagai penyumbang gol paling banyak, empat gol. Indonesia saat ini berada di putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 . Memainkan enam laga, Indonesia meraih enam poin dan berada di posisi ketiga klasemen Grup C. Peluang pasukan Shin Tae-yong lolos ke putaran final Piala Dunia 2026 terbuka lebar. Sebab, Indonesia hanya terpaut satu poin saja dari Australia yang berada di peringkat kedua klasemen Grup C.
Tiga dari empat gol Sananta tercipta pada duel lawan Brunei Darussalam pada putaran pertama. Sementara, kejutan besar dicatat Rizky Ridho. Sebab, berposisi sebagai bek tengah, Rizky Ridho justru mampu jadi pendulang gol terbanyak kedua bagi Skuad Garuda. Pemain 23 tahun itu telah mencetak tiga gol. Rizky Ridho mencetak dua gol pada duel lawan Brunei Darussalam. Satu gol lainnya tercipta saat Indonesia menang 2-0 lawan Filipina pada putaran kedua lalu.
Timnas Indonesia Top Skor Ramadhan Sananta Rizky Ridho
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia, Timnas Indonesia vs Timnas Jepang: Skor 0-4Timnas Indonesia menelan kekalahan kedua di babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Baca lebih lajut »
Bersiap Hadapi Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Timnas Jepang Tiba di Jakarta Lebih AwalTimnas Jepang bakal datang lebih cepat ke Jakarta untuk persiapan menghadapi Timnas Indonesia dalam laga putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Baca lebih lajut »
Kapten Timnas Arab Saudi Absen saat Melawan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026Kapten Timnas Arab Saudi, Salem Al-Dawsari, dipastikan akan absen melawan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Baca lebih lajut »
Prediksi Timnas Indonesia vs Jepang di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Laga Kandang Sangat KrusialTimnas Indonesia akan menjamu Timnas Jepang dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Baca lebih lajut »
Klaim Media Malaysia: Indonesia Kalah dari Arab Saudi, Harimau Malaya Bakal Kangkangi Skuad Garuda di Ranking FIFATimnas Indonesia akan berhadapan dengan Timnas Arab Saudi di lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Baca lebih lajut »
Arab Saudi Siap Andalkan 3 Pemain Kunci yang Bisa Membuat Timnas Indonesia Kesulitan di JakartaTimnas Indonesia akan berhadapan dengan Timnas Arab Saudi dalam lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Baca lebih lajut »