25 Tunawisma di Tanah Abang Kembali Dipindah ke GOR Karet Tengsin

Indonesia Berita Berita

25 Tunawisma di Tanah Abang Kembali Dipindah ke GOR Karet Tengsin
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 57 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 68%

'Sebanyak 25 warga yang tidur di trotoar ditertibkan,' kata Yassin.

Camat Tanah Abang Yassin Passaribu mengatakan, sebanyak 25 tunawisma terjaring operasi yang dilakukan petugas Satpol PP dibantu TNI dan Polri pada Sabtu malam.

"Giat patroli pengawasan PSBB di wilayah Kecamatan Tanah Abang malam ini , sebanyak 25 warga yang tidur di trotoar ditertibkan," kata Yassin saat dikonfirmasi Kompas.com, Minggu .Yassin merinci, sebanyak 9 tunawisma memiliki KTP di antaranya terdata sebagai warga Tanah Abang, Bogor, Tangerang, dan Kwitang. Sementara, 16 tunawisma lainnya diketahui tidak memiliki kartu identitas.

Sebelumnya diberitakan, sejumlah tunawisma ditemukan tinggal dan tidur di emperan Pasar Tanah Abang karena tak mampu membayar sewa kontrakan atau indekos. Mereka rata-rata tidak memiliki penghasilan karena menutup toko dan diberhentikan dari pekerjaannya akibat pandemi Covid-19. Pemkot Jakarta Pusat kemudian menyiapkan gedung olahraga Karet Tengsin untuk menampung sementara para tunawisma yang tidur di emperan toko.Satpol PP akan menyisir emperan toko di Pasar Tanah Abang untuk menjaring warga yang kehilangan tempat tinggal untuk dipindahkan ke Gor Karet Tengsin.Para tunawisma yang tinggal di gedung olahraga akan mendapatkan fasilitas cukup, baik itu tempat tidur maupun makan selama menjalankan ibadah puasa.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Lagi, 25 Tunawisma di Tanah Abang Terjaring Patroli PSBB CoronaLagi, 25 Tunawisma di Tanah Abang Terjaring Patroli PSBB CoronaSebelumnya, aparat gabungan juga telah mengevakuasi 57 tunawisma dari kawasan Tanah Abang ke GOR Karet Tangsin.
Baca lebih lajut »

Tambah 5 Orang, RSPI Sulianti Saroso Isolasi 25 Pasien CoronaTambah 5 Orang, RSPI Sulianti Saroso Isolasi 25 Pasien CoronaRSPI Sulianti Saroso hingga hari ini merawat 25 pasien virus corona di ruang isolasi, 12 orang di antaranya positif dan 13 lainnya merupakan PDP.
Baca lebih lajut »

Mulai 25 April, Penerbangan ke Malang DitutupMulai 25 April, Penerbangan ke Malang DitutupMasih terdapat aktivitas penerbangan komersial di Bandara Abdulrachman Saleh, Malang, Jumat (24/4/2020).
Baca lebih lajut »

Bandara SSK II Pekanbaru Tutup Penerbangan Penumpang 25 April-1 JuniBandara SSK II Pekanbaru Tutup Penerbangan Penumpang 25 April-1 JuniPatuhi aturan larangan mudik, Bandara SSK II Pekanbaru hentikan penerbangan untuk penumpang mulai 25 April hingga 1 Juni.
Baca lebih lajut »

Sekuel 'Doctor Strange' mundur hingga 25 Maret 2022Sekuel 'Doctor Strange' mundur hingga 25 Maret 2022Disney telah memindahkan tanggal tayang "Doctor Strange in the Multiverse of Madness" ke 25 Maret 2022 setelah mengalami penundaan akibat pandemi ...
Baca lebih lajut »

Update Corona di Jateng 25 April: 585 Kasus Positif, 70 SembuhUpdate Corona di Jateng 25 April: 585 Kasus Positif, 70 SembuhJumlah kasus positif virus Corona (COVID-19) di Jawa Tengah update Sabtu (25/4/2020) pukul 12.14 WIB tercatat 585 kasus. VirusCorona Jateng
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-07 04:11:33