Kasus Covid-19 juga bertambah sebanyak 15 orang sehingga total kini menjadi 277 kasus
REPUBLIKA.CO.ID,BANJARBARU -- Sebanyak 18 orang pasien Covid-19 yang dirawat di beberapa rumah sakit di Kalimantan Selatan maupun karantina khusus dinyatakan sembuh setelah hasil pemeriksaan PCR nya menunjukkan negatif. Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kalsel HM Muslim menyampaikan, dengan bertambahnya 18 orang sembuh tersebut maka kini total pasien Covid-19 yang sembuh menjadi 58 orang.
"Sedangkan kasus Covid-19 juga bertambah sebanyak 15 orang sehingga total kini menjadi 277 kasus," kata Muslim, Selasa . Kabupaten Tanah Bumbu 39 kasus, dengan rincian 36 orang dalam perawatan dan 3 orang sembuh. Kabupaten Tanah Laut 20 kasus, sebanyak 15 orang dalam perawatan dan 5 orang sembuh, Kabupaten Kotabaru 2 kasus 1 dalam perawatan dan 1 sembuh. Kabupaten Banjar 23 kasus dengan rincian 14 orang dalam perawatan, 7 orang sembuh dan 2 orang meninggal dunia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jubir: 18 Pasien Covid-19 di Kalsel Dinyatakan Sembuh |Republika OnlineJubir Covid-19 di Kalsel menyebut sudah ada 58 pasien yang dinyatakan sembuh
Baca lebih lajut »
Jumlah tes Covid-19 tak konsisten, peneliti: 'Puncak pandemi Covid-19 di Indonesia sulit diprediksi'Jumlah tes PCR di Indonesia fluktuatif dan belum mencapai sasaran 10.000 tes per hari. Peneliti mengatakan hal ini akan mempersulit prediksi puncak Covid-19 di Indonesia.
Baca lebih lajut »
Pasien Positif Covid-19 di Mojokerto Sembilan Orang |Republika OnlineTujuh pasien Covid-19 di Mojokerto menjalani perawatan.
Baca lebih lajut »
Gugus Tugas: Pasien Covid-19 di Surabaya Capai 741 Orang |Republika OnlineTotal pasien terkonfirmasi positif di Jawa Timur per Senin ini mencapai 1.534 orang.
Baca lebih lajut »
Pasien Sembuh Covid-19 di Kuningan Bertambah Empat Orang |Republika OnlinePasien sembuh covid-19 di Kuningan bertambah.
Baca lebih lajut »
Pasien sembuh COVID-19 NTB capai 126 orangKetua Pelaksana Harian Gugus Tugas COVID-19 NTB HL Gita Ariadi, menyampaikan sampai hari ini jumlah pasien sembuh dari COVID-19 di NTB telah mencapai 126 orang. COVID19
Baca lebih lajut »