17 Ribu Warga Binaan di Jatim Dapat Remisi Kemerdekaan, Negara Menghemat Rp 29 Miliar

Indonesia Berita Berita

17 Ribu Warga Binaan di Jatim Dapat Remisi Kemerdekaan, Negara Menghemat Rp 29 Miliar
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 83%

Imam mengatakan remisi tersebut bukan sebagai obral hukuman, tetapi menjadi bukti bahwa pembinaan berjalan baik karena untuk mendapatkan hak remisi para warga binaan harus memenuhi beberapa kriteria.

Liputan6.com, Surabaya - Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Jatim memberikan remisi kepada sebanyak 17.106 warga binaan di Jawa Timur HUT ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia.

Dia melanjutkan, dengan remisi tersebut negara dapat menghemat anggaran bahan makanan dan minuman dalam lembaga pemasyarakatan senilai Rp29 miliar. "Sekitar 60 persen penerima remisi dari kasus penyalahgunaan dan peredaran gelap narkotika, sisanya pidana umum," kata Imam. Imam mengatakan remisi tersebut bukan sebagai"obral hukuman", tetapi menjadi bukti bahwa pembinaan berjalan baik karena untuk mendapatkan hak remisi para warga binaan harus memenuhi beberapa kriteria.

2 dari 2 halamanKhofifah Turut PrihatinSelain itu, warga binaan yang mendapatkan remisi juga harus menjalani pidana minimal enam bulan dihitung sejak tanggal penahanan sampai tanggal 17 Agustus 2023. Bagi warga binaan anak, mereka harus telah menjalani pidana lebih dari tiga bulan dihitung sejak tanggal penahanan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Lapas Tahuna usulkan 96 warga binaan dapat remisi Hari KemerdekaanLapas Tahuna usulkan 96 warga binaan dapat remisi Hari KemerdekaanLembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tahuna Kabupaten Sangihe, Sulawesi Utara, mengusulkan 96 warga binaan pemasyarakatan ke Menkumham untuk mendapatkan ...
Baca lebih lajut »

1.268 warga binaan Lapas Cikarang terima remisi Kemerdekaan1.268 warga binaan Lapas Cikarang terima remisi KemerdekaanSebanyak 1.268 warga binaan pemasyarakatan (WBP) di Lapas Kelas II A Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat menerima pengurangan masa tahanan atau remisi ...
Baca lebih lajut »

HUT RI, 10.265 warga binaan di Jakarta dapatkan remisiHUT RI, 10.265 warga binaan di Jakarta dapatkan remisiSebanyak 10.265 warga binaan di lembaga pemasyarakatan (lapas) dan rumah tahanan (rutan) di DKI Jakarta mendapatkan pengurangan masa tahanan atau remisi pada ...
Baca lebih lajut »

Warga Binaan Lapas Pohuwato Meriahkan HUT RI Ke 78 Dengan Permainan TradisionalWarga Binaan Lapas Pohuwato Meriahkan HUT RI Ke 78 Dengan Permainan TradisionalMemeriahkan HUT Kemerdekaan RI Ke 78, Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Pohuwato Menggelar Permainan Tradisional Lari Karung, Hingga Lomba Bola Kaki Dangdut
Baca lebih lajut »

Sambil Awasi Warga Binaan, Petugas Lapas Temukan Ganja Terbungkus Lakban Cokelat Seberat 48,75 GramSambil Awasi Warga Binaan, Petugas Lapas Temukan Ganja Terbungkus Lakban Cokelat Seberat 48,75 GramAksi penyelundupan ganja yang dibungkus tas plastik warna putih dan dilakban warna cokelat, dilempar oleh pelaku dari luar Lapas Kelas 1 Lowokwaru Kota Malang.
Baca lebih lajut »

Sebanyak 817 warga binaan Lapas Karawang dapat remisi umumSebanyak 817 warga binaan Lapas Karawang dapat remisi umumSebanyak 817 warga binaan Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Warung Bambu, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, mendapatkan remisi atau pengurangan hukuman pada ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 13:32:29