Ducati sukses mencapai 100 kemenangan di MotoGP usai Enea Bastianini merebut kemenangan dalam balapan Seri Emilia Romagna.
Ducati sukses mencapai 100 kemenangan di MotoGP usai Enea Bastianini merebut kemenangan dalam balapan Grand Prix Emilia Romagna di Sirkuit Misano pada Minggu . Bastianini merebut kemenangan pada lap terakhir, usai menyalip Jorge Martin secara agresif di Tikungan 8. Ini merupakan kemenangannya yang ketujuh di MotoGP, sekaligus yang kedua musim ini. Yang lebih penting lagi, Bastianini sukses menyabet kemenangan ke-100 bagi Ducati di kelas para raja.
Di belakang mereka ada Loris Capirossi, Martin, dan Bastianini yang masing-masing meraih 7 kemenangan. Catatan Capirossi pun masih berpeluang besar dilampaui oleh Martin dan Bastianini di enam seri tersisa musim ini. Berikut daftar pembalap Ducati yang mampu meraih kemenangan di MotoGP.
Ducati Corse Motogp Motorsport Sportybase Misano
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
MotoGP Aragon Pertarungan 4 Pembalap Ducati, Termasuk Marc MarquezMotoGP Aragon, Spanyol akan menjadi pertarungan 4 pembalap Ducati, yaitu Francesco Bagnaia, Enea Bastianini, Jorge Martin, dan Marc Marquez. Hal itu diungkapkan Bagnaia s
Baca lebih lajut »
Marc Marquez Jadi Pembalap Ducati Ke-15 yang Mampu Menangi Balapan di MotoGPPembalap Gresini Racing, Marc Marquez, berhasil menjadi pembalap Ducati ke-15 yang mampu meraih kemenangan Grand Prix di MotoGP.
Baca lebih lajut »
Ducati Kunci Gelar Dunia Konstruktor MotoGP 2024, Berpotensi Besar Sabet Triple Crown LagiDengan kemenangan MotoGP Emilia Romagna di Sirkuit Misano, Ducati sukses mengunci gelar dunia konstruktor MotoGP 2024.
Baca lebih lajut »
Rumah Bebas PPN 100% Diperpanjang, 7 Saham Ini Dapat Berkahrumah bebas ppn 100% diperpanjang, saham properti dapat berkah dari insentif ppn 100%
Baca lebih lajut »
Terpopuler: Pertarungan 4 Pembalap Ducati, 5 Motor Seharga RumahBerita tentang pertarungan 4 pembalap Ducati dan 5 motor seharga rumah, banyak dibaca hingga jadi terpopuler di kanal VIVA Otomotif.
Baca lebih lajut »
Pembalap Thailand Bakal Berlaga di MotoGP 2025, Indonesia Kapan?Pembalap Thailand Somkiat Chantra resmi akan tampil di MotoGP 2025 bersama tim Idemitsu Honda LCR.
Baca lebih lajut »