14 Daerah Siaga-Waspada Tsunami Usai Gempa 7,9 Guncang Maluku Tenggara Barat | merdeka.com

Indonesia Berita Berita

14 Daerah Siaga-Waspada Tsunami Usai Gempa 7,9 Guncang Maluku Tenggara Barat | merdeka.com
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 merdekadotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 51%

14 Daerah Siaga-Waspada Tsunami Usai Gempa 7,9 Guncang Maluku Tenggara Barat

"Hasil pemodelan menunjukkan bahwa gempa bumi ini berpotensi tsunami dengan tingkat ancaman siaga di Maluku-Tengah, Kepulauan Maluku-Tenggara, Maluku-Tenggara-Barat Pulau Yamdena dan Kota-Ambon," kata Kepala PusatSelain empat daerah berstatus siaga, 10 daerah lain juga berstatus waspada tsunami. Daerah itu di antaranya Maluku-Tenggara, Seram-Bagian-Timur, Seram-Bagian-Barat, Buru, Wakatobi, Kendari Pulau Watulumango, Kepulauan Kendari, Konawe Bagian Selatan, Kota-Kendari dan Kendari.

"Peringatan dini tsunami di Maluku, Sultra, Gempa Magnitudo 7.9, 10-Jan-23 00:47:34 WIB, Lokasi 7.25 LS, 130.18 BT, Kedalaman: 131 Km," dikutip dari akun Twitter BMKG, @infoBMKG. Sementara itu, situs BMKG menyatakan gempa dirasakan di wilayah Saumlaki, Sorong, Kaimana, Merauke, Nabire, Tanah Merah, Wamena, Bakunase, Kolhua, Sabu, Rote, Ende, Amarasi Selatan, Kota Kupang, Alor, Waingapu, Waijelu, Lembata, Ambon, Piru, Dobo, Tiakur.

Getaran gempa dirasakan mulai skala I hingga V MMI. Belum ada keterangan kerusakan maupun korban akibat gempa tersebut.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

merdekadotcom /  🏆 36. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Begini Kepanikan Warga Sesaat Gempa Magnitudo 7,9 Mengguncang Wilayah Maluku TenggaraBegini Kepanikan Warga Sesaat Gempa Magnitudo 7,9 Mengguncang Wilayah Maluku TenggaraGempa magnitudo 7,9 yang mengguncang wilayah Maluku tenggara pada Selasa (10/1/2023) dini hari membuat sejumlah warga panik sehingga berhamburan keluar rumah.
Baca lebih lajut »

Gempa 7,9 Magnitudo Guncang Malu Tenggara Barat, BMKG Keluarkan Peringatan TsunamiGempa 7,9 Magnitudo Guncang Malu Tenggara Barat, BMKG Keluarkan Peringatan TsunamiBMKG mengeluarkan peringatan dini tsunami untuk wilayah Maluku dan Sultra setelah gempa magnitudo 7,9 mengguncang Maluku Tenggara Barat Selasa dini hari
Baca lebih lajut »

Gempa Magnitudo 7,9 Sultra dan Maluku Diikuti Gempa Susulan 5,5 - JawaPos.comGempa Magnitudo 7,9 Sultra dan Maluku Diikuti Gempa Susulan 5,5 - JawaPos.comGempa susulan berkekuatan 5,5 magnitudo terjadi di kawasan Maluku dan Sulawesi Tenggara, menyusul terjadinya gempa besar magnitudo 7,9.
Baca lebih lajut »

Gempa M 7,9 Maluku, Ini Besaran Gempa yang Dirasakan WargaGempa M 7,9 Maluku, Ini Besaran Gempa yang Dirasakan WargaGetaran gempa dirasakan penduduk, orang banyak terbangun, gerabah pecah, barang-barang terpelanting, bandul lonceng terhenti.
Baca lebih lajut »

Gempa M 3,2 Terjadi di Lombok BaratGempa M 3,2 Terjadi di Lombok BaratGempa magnitudo 3,2 terjadi di Lombok Barat, NTB. Gempa tidak menimbulkan potensi tsunami.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 06:33:24