Mayoritas buruh yang kena PHK berasal dari industri dan produk tekstil.
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Pandemi Covid-19, membuat gelombang pemutusan hubungan kerja dan pengrumahan pekerja/buruh di Jabar terus bertambah. Menurut Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Jabar, Ade Afriandi, sampai dengan 25 April 2020 jumlah pekerja/buruh di Jawa Barat yang kehilangan pekerjaan akibat di-PHK dan dirumahkan sudah mencapai 62.848 orang.
Ade mengatakan, jumlah perusahaan yang melakukan PHK sampai dengan 25 April 2020 mencapai 375. Sedangkan perusahaan yang merumahkan pekerja/buruh sebanyak 666 perusahaan. Dari jumlah tersebut, kata dia, sebanyak 7.583 pekerja/buruh mengalami PHK dan 26.330 orang dirumahkan. Dengan demikian, dalam kurun waktu 15 hari, 10-25 April 2020, jumlah pekerja/buruh yang di-PHK naik 66,97 persen. Sedangkan yang dirumahkan meningkat 90,61 persen.
Jika dilihat per sektor, kata dia, industri tekstil dan produk tekstil menjadi sektor paling terdampak pandemi Covid-19. Sektor tersebut paling banyak menyumbangkan angka PHK dan pengrumahan pekerja/buruh akibat Covid-19.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Gara-gara Corona, Ratusan Buruh Kota Bekasi Di-PHKBerdasarkan data Dinas Tenaga Kerja Kota Bekasi, 411 karyawan dirumahkan, 923 diliburkan dan 601 di antaranya terkena PHK....
Baca lebih lajut »
Ini Kisah Haru Seorang Buruh, Berjuang Bertahan Hidup setelah Kena PHKSeorang buruh terus berjuang dan tidak patah semangat setelah kena PHK dari perusahaan akibat dampak pandemi corona. buruhdi-phk
Baca lebih lajut »
Alfamart dan Alfamidi Gratiskan Biaya Sewa 12 Ribu UMKM |Republika OnlineNilai sewa yang dibebaskan mencapai lebih dari Rp 15 miliar.
Baca lebih lajut »
Data Corona 27 April: ODP 210 Ribu, PDP 19 RibuJumlah Pasien Dalam Pengawasan (PDP) virus corona sampai Senin (27/4) bertambah menjadi 19.987 orang, dan Orang Dalam Pemantauan (ODP) tembus 210.199 orang.
Baca lebih lajut »
Turki Kirim 500 Ribu Masker Bedah dan 40 Ribu APD ke AS |Republika OnlineTurki telah mengirim bantuan medis ke lebih 100 negara dari lima benua.
Baca lebih lajut »
Data Corona 28 April: ODP 213 Ribu, PDP 20 RibuJubir pemerintah untuk kasus corona menyatakan orang berstatus PDP selain dipantau ketat, juga diperiksa PCR di 48 laboratorium yang tersebar di Indonesia.
Baca lebih lajut »