'Untuk Senin (10/8) ini, titik panas terpantau satelit terbanyak ada di Kabupaten Bangka Selatan 42 titik, total keseluruhan 103 titik.'
INTENSITAS titik panas yang diduga Kebakaran Hutan dan lahan di Provinsi Bangka Belitung kian meningkat. Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten/Kota di Babel kini bersiaga terlebih setelah jumlah titik panas yang terpantau satelit mencapai 103 titik.
"Cuaca dalam beberapa hari ini memang panas, ada hujan tapi tidak merata, sehingga terpantau satelit pada Senin ada 103 titik panas tersebar di 6 Kabupaten kecuali Kota Pangkalpinang," kata Mikron. Senin .Ia menyebut 103 titik panas yang diduga karhutla tersebut ada di Bangka 4 titik, Bangka Selatan 42 titik, Bangka Barat 24 titik, Bangka Tengah 11 titik, Belitung 10 titik, dan Beltim 12 titik.
Ia mengaku, selama ini, terpantau satelit tidak pernah jumlah titik panas mencapai ratusan sebab paling tinggi di bilangan puluhan.Untuk itu, mengingat intensitas titik panas ini cukup tinggi, pihaknya sudah mengintruksikan seluruh TRC BPBD kabupaten/Kota untuk waspada dan bersiaga baik armada maupun personel.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
61 Titik Panas Diduga Karhutla Terpantau Satelit di BabelKe-61 titik panas tersebut, menurut Mikron, terpantau satelit di enam kabupaten yakni, Bangka, Bangka Barat, Bangka Selatan, Bangka Tengah, Belitung, dan Belitung Timur.
Baca lebih lajut »
BMKG: Terpantau 23 titik panas di Sumatra Utara |Republika OnlineTitik panas terbanyak ada di Tapanuli Utara.
Baca lebih lajut »
BMKG Pantau 3.093 Titik Panas di Kalimantan Barat |Republika OnlineTitik panas terbanyak di Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat
Baca lebih lajut »
88 Titik Panas Terdeteksi di RiauTitik api di Riau dan sejumlah daerah di Sumatera.
Baca lebih lajut »
Titik Jatuh Diketahui, Basarnas Kirim 1 Tim Evakuasi Multazam dari Gunung PiramidAda lima anggota beserta relawan yang juga turut membantu proses evakuasi jatuhnya korban. Mereka membawa alat evakuasi ketinggian vertikal.
Baca lebih lajut »
Arema FC Berharap Hasil Pertemuan dengan LIB Jadi Titik Balik Kelanjutan Liga 1Rapat tersebut membahas berbagai masalah yang masih menjadi kendala atau dipertanyakan pihak klub.
Baca lebih lajut »