Program pemeriksaan kesehatan gratis memperlihatkan kepuasan tertinggi karena secara kebermanfaatan jauh lebih pasti bagi masyarakat
, berbagai kebijakan bernuansa populis seperti penyediaan layanan pendidikan dan kesehatan menuai apresiasi publik. Hal itu tercermin dalam penelitian terbaru Lembaga Survei Nasional bertajuk Evaluasi 100 Hari Kinerja Pemerintahan Prabowo-Gibran.
“Program pemeriksaan kesehatan gratis ini sudah pasti akan meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap Prabowo karena kesehatan adalah pelayanan dasar bagi warga, apalagi program ini sudah punya anggaran yang lebih pasti dan pemeriksaan yang dilakukan bersifat menyeluruh,” ungkapnya.Selain itu, Jeirry juga menyoroti terkait efektivitas manajerial dan komunikasi antara kementerian/lembaga pasca adanya penambahan formasi kabinet.
Menurutnya, di tengah sinkronisasi kementerian yang masih berjalan, kinerja K/L masih tergantung pada inisiatif sang menteri. Pengamat Politik dan Akademisi Universitas Padjajaran, Kunto Adi Wibowo mengatakan di tengah situasi ketidakpastian politik dan ekonomi saat ini, masyarakat Indonesia seolah-olah lebih memilih untuk memelihara bias optimisme.
Kendati masih terlalu dini untuk memberikan penilaian dalam rentang 100 hari dalam peta perjalanan pemerintahan selama 5 tahun, tetapi valuasi tersebut penting untuk dilakukan sebagai langkah awal yang baik bagi pemerintahan Prabowo ke depan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Istana Ungkap Deretan Program Prabowo yang Sudah Berjalan Jelang 100 Hari KerjaMenurut Dedek, sebelum 100 hari, sudah ada program yang dilakukan oleh Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka.
Baca lebih lajut »
Apresiasi DPR RI untuk Efisiensi APBN dalam 100 Hari Kerja Presiden PrabowoWakil Ketua DPR RI, Cucun Ahmad Syamsurizal, mengapresiasi langkah Presiden Prabowo Subianto dalam mengefisienkan penggunaan Anggaran Belanja dan Pendapatan Negara (APBN) selama 100 hari kerja. Beberapa langkah yang diambil, seperti pemangkasan anggaran perjalanan dinas, penundaan proyek-proyek baru, dan peninjauan belanja modal non-prioritas, dinilai sebagai langkah yang bijaksana dalam menghadapi kondisi ekonomi global. DPR RI juga mendukung upaya penegakan hukum yang lebih ketat untuk mencegah kebocoran penerimaan negara.
Baca lebih lajut »
Dukungan untuk 100 Hari Kerja Presiden Prabowo dan Program Asta CitaKetua Umum DPP Garuda Asta Cita Nusantara (GAN) M Burhanuddin menyatakan dukungan terhadap 100 hari kerja program kerja Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka. Program-program tersebut dianggap akan membawa Indonesia ke arah yang lebih baik. Burhanuddin berharap program ini dapat meningkatkan kesejahteraan rakyat dan menunjukkan keberpihakan Presiden kepada rakyat. GAN merupakan sebuah organisasi nirlaba dengan misi mendukung dan mengawal pelaksanaan program Asta Cita Presiden RI, Prabowo Subianto, dan Wakil Presiden, Gibran Rakabuming Raka.
Baca lebih lajut »
Menjelang 100 Hari Kerja Presiden Prabowo, Waka MPR: Rasanya Terlalu Dini untuk MenilaiJPNN.com : Wakil Ketua MPR Eddy Soeparno pun mengapresiasi 100 hari kinerja pemerintahan Prabowo.
Baca lebih lajut »
Survei Litbang Kompas: 80,9 Persen Responden Puas dengan 100 Hari Kerja Prabowo-GibranSebanyak 80,9 persen responden puas dengan 100 hari kerja pemerintahan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka. Rinciannya, sebanyak 80,9 persen
Baca lebih lajut »
Jelang 100 Hari Masa Kerja, Prabowo: BBM hingga Harga Pangan TerkendaliPresiden Prabowo Subianto bangga terhadap tim kabinet kerja yang bekerja dengan sangat kompak dan tidak ada tanggal merah.
Baca lebih lajut »