100 Dokter di Italia Meninggal Akibat Virus Corona |Republika Online

Indonesia Berita Berita

100 Dokter di Italia Meninggal Akibat Virus Corona |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 63%

10 persen dari mereka yang terinfeksi corona di Italia bekerja di bidang kesehatan.

REPUBLIKA.CO.ID,ROMA - Seratus dokter di Italia telah meninggal dunia akibat terinfeksi virus korona tipe baru, atau Covid-19. Hal ini diungkapkan oleh asosiasi kesehatan Italia, FNOMCeO pada Kamis. "Jumlah dokter yang meninggal karena Covid-19 mencapai 100, atau mungkin bahkan 101 saat ini," seorang juru bicara asosiasi, dilansir Aljazirah, Jumat .

Jumlah dokter yang meninggal dunia termasuk dokter pensiunan yang dipanggil lagi oleh pemerintah untuk membantu menangani pasien Covid-19. Media Italia memperkirakan sebanyak 30 perawat dan asisten perawat juga meninggal dunia karena virus korona. "Kami tidak lagi mengizinkan para dokter dan petugas kesehatan merawat pasien virus korona tanpa alat pelindung diri yang memada," ujar Presiden FNOMCeO, Filippo Anelli.

Lembaga kesehatan masyarakat ISS Roma memperkirakan, 10 persen dari mereka yang terinfeksi virus corona di Italia bekerja di bidang perawatan kesehatan. Negara-negara lain juga mencatat angka kematian tenaga medis yang besar seperti di Wuhan, Inggris, Spanyol, Perancis dan Iran.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Wabah Virus Corona, 100 Dokter di Italia TewasWabah Virus Corona, 100 Dokter di Italia TewasSelain dokter, terdapat 30 perawat dan asisten perawat yang juga dinyatakan tewas akibat virus corona.
Baca lebih lajut »

PSK Berusia 52 Tahun Pasang Tarif Rp 100 Ribuan Diamankan Satpol PP, Ini Pengakuannya - Tribun BaliPSK Berusia 52 Tahun Pasang Tarif Rp 100 Ribuan Diamankan Satpol PP, Ini Pengakuannya - Tribun BaliPSK Berusia 52 Tahun Pasang Tarif Rp 100 Ribuan Diamankan Satpol PP, Ini Pengakuannya via tribunnews matalokalmenjangkauindonesia
Baca lebih lajut »

Afghanistan Bebaskan 100 Tahanan TalibanAfghanistan Bebaskan 100 Tahanan TalibanPemerintah Afghanistan hari Rabu (8/4) membebaskan 100 tahanan Taliban sehari setelah kelompok gerilyawan itu menuduh Kabul memperlambat perundingan, dan menarik timnya dari pertemuan selama seminggu
Baca lebih lajut »

Atasi Covid-19, Pemkab Relokasi APBD Hingga Rp 100 Miliar |Republika OnlineAtasi Covid-19, Pemkab Relokasi APBD Hingga Rp 100 Miliar |Republika OnlineJumlah tersebut untuk pengadaan alat, bansos,tunjangan petugas medis, kesehatan
Baca lebih lajut »

Lawan Covid-19, TikTok Donasikan Rp 100 Miliar ke Gugus TugasLawan Covid-19, TikTok Donasikan Rp 100 Miliar ke Gugus TugasGugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 menerima sumbangan sebesar Rp 100 miliar dari perusahaan aplikasi TikTok.
Baca lebih lajut »

Facebook habiskan 100 juta dolar perangi hoaks coronaFacebook habiskan 100 juta dolar perangi hoaks coronaFacebook benar-benar serius dalam membantu penanganan pandemi virus corona baru, dengan menginvestasikan 100 juta dolar (Rp1,6 triliun) untuk memerangi kabar ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-11 05:17:20