10 Kesalahan Keuangan Pribadi yang Membahayakan Resolusi 2025

Finansial Berita

10 Kesalahan Keuangan Pribadi yang Membahayakan Resolusi 2025
Keuangan PribadiResolusiKesalahan
  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 78 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 51%
  • Publisher: 74%

Artikel ini membahas 10 kesalahan umum dalam mengelola keuangan pribadi dan bagaimana kesalahan tersebut dapat menghambat pencapaian resolusi tahun 2025.

Apa resolusimu di 2025? Apakah punya mobil, motor, atau rumah? Agar resolusi tercapai ada baiknya evaluasi keuangan pribadi di awal tahun 2025. Mengatur dan merencanakan keuangan pribadi akan membuat kita semakin dekat dengan resolusi. Tapi sayangnya banyak yang tidak sadar melakukan kesalahan dalam menyusun keuangan pribadi sehingga semakin jauh dari tujuan finansial. Berikut 10 kesalahan dalam keuangan pribadi :1.

Tidak disiplin dalam anggaran dan rencana Banyak orang tidak membuat anggaran atau tidak mengikuti anggaran yang dibuat. Ini bisa mengakibatkan pengeluaran yang tidak terkontrol dan sulit untuk mengelola keuangan secara efektif.Padahal masa depan keuangan bergantung pada apa yang sedang terjadi saat ini. Orang-orang menghabiskan banyak waktu menonton TV atau melihat-lihat media sosial mereka, tetapi menyisihkan dua jam seminggu selalu tidak ada waktu untuk melihat kondisi keuangan. Kamu perlu tahu ke mana masa depan keuangan kamu. Luangkan waktu untuk merencanakan keuangan sebagai prioritas.Sering kali orang cenderung menghabiskan lebih dari yang mereka mampu. Membeli barang-barang mewah atau menggunakan kartu kredit secara berlebihan dapat menyebabkan utang yang bertambah dan kesulitan keuangan.Banyak orang tidak memiliki dana darurat yang cukup untuk menghadapi kejadian tak terduga, seperti kehilangan pekerjaan. Ini bisa mengakibatkan masalah keuangan yang serius ketika situasi tersebut muncul. Sebab perlu dana besar sekaligus jika keadaan darurat tersebut muncul. Jika tidak ada dana darurat yang ada kondisi akan makin parah dan bisa jadi jatuh ke dalam utang yang besar.Tidak berinvestasi atau tidak mengelola investasi dengan benar dapat mengakibatkan kehilangan potensi pertumbuhan kekayaan. Penting untuk melakukan riset, berkonsultasi dengan ahli keuangan, dan mengelola investasi dengan hati-hati.Terlambat membayar tagihan, terutama kartu kredit, dapat mengakibatkan biaya keterlambatan dan bunga yang tingg

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

cnbcindonesia /  🏆 7. in İD

Keuangan Pribadi Resolusi Kesalahan Investasi Dana Darurat

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menyambut Generasi Beta di 2025, Seperti Apa Prediksi untuk Anak-Anak yang Lahir 2025-2039?Menyambut Generasi Beta di 2025, Seperti Apa Prediksi untuk Anak-Anak yang Lahir 2025-2039?Pada tahun 2035, mereka akan mencapai 16% dari populasi global.
Baca lebih lajut »

UMP Lampung 2025 Ditetapkan Rp2.893.070, Berlaku 1 Januari 2025UMP Lampung 2025 Ditetapkan Rp2.893.070, Berlaku 1 Januari 2025Penetapan ini diatur dalam Keputusan Gubernur Lampung berdasarkan Peraturan Menteri Ketenagakerjaan Nomor 16 Tahun 2024 tentang Penetapan Upah Minimum Tahun 2025.
Baca lebih lajut »

Jadwal dan Daftar Tim Peserta Proliga 2025: Bergulir Mulai 3 Januari 2025Jadwal dan Daftar Tim Peserta Proliga 2025: Bergulir Mulai 3 Januari 2025Turnamen voli nasional, PLN Mobile Proliga 2025 dijadwalkan bergulir mulai 3 Januari 2025.
Baca lebih lajut »

Synchronize Fest 2025 Pertemukan Lagi Elvy Sukaesih dan Tokyo Ska Paradise OrchestraSynchronize Fest 2025 Pertemukan Lagi Elvy Sukaesih dan Tokyo Ska Paradise OrchestraJPNN.com : Festival musik Synchronize Fest 2025 akan digelar pada 3, 4, 5 Oktober 2025 mendatang.
Baca lebih lajut »

Kemendikti Saintek akan Tambah Kuota Calon Mahasiswa SNPMB 2025Kemendikti Saintek akan Tambah Kuota Calon Mahasiswa SNPMB 2025Ketua Tim Penanggung Jawab SNPMB 2025 Prof. Eduart Wolok mengatakan, akan ada penambahan kuota SNPMB 2025.
Baca lebih lajut »

Gawat! 2 Pemain Keturunan Timnas U-20 Terancam Batal Bela Indonesia di Piala AsiaGawat! 2 Pemain Keturunan Timnas U-20 Terancam Batal Bela Indonesia di Piala AsiaPiala Asia U-20 2025 akan berlangsung di China pada 12 Februari hingga 1 Maret 2025.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-12 21:24:11