Buat kamu para penggemar drakor, berikut daftar Drama Korea Agustus 2020 yang bisa jadi rekomendasi untuk tontonan akhir pekan! Drakor DramaKorea via wolipop
Bingung mau nonton apa setelah drama Korea It's Okay To Not Be Okay tamat? Jangan khawatir pastinya Korea selalu memiliki deretan drakor yang menarik untuk ditonton di waktu luang seperti long weekend ini. SepertiDrama Korea terbaru Agustus 2020 tak kalah menariknya dengan It's Okay To Not Be Okay. Para pemain yang membintangi drakor tayang Agustus 2020 ini pun cukup populer di antaranya, Cho Seung Woo, Kim Hee Sun dan Choi Jin Hyuk.
Pemain: Ji Hyun Woo, Kim So Eun, Park Gun Il, Gongchan, Han Ji Wan, Kim San Ho, Son Ji Hyun, Cha Soo Yun, Ha Young, Noh Ji Hoon.Waktu tayang: Jumat, pukul 22.22 malam di MBC.Drama Korea SF 8 adalah serial antologi fisik ilmiah tentang orang-orang yang memimpikan masyarakat yang sempurna melalui kemajuan teknologi. The Prayer akan menceritakan tentang dunia yang dijalankan oleh robot di mana satu orang harus mati agar orang lain dapat hidup.
Pemain: Kim Hee Sun, Joo Won, Kwak Si Yang, Lee Da In, Kim Sang Ho, Choi Won Young, Lee Jae Yoon, Hwang Seung Eon, Choi Jung Woo, Yeonwoo, Bae Hae Sun.Waktu tayang: Sabtu dan Minggu, pukul 22.30 di OCN.Bergenre drama misteri fantasi, kisah Missing : The Other Side berlatar di sebuah desa yang dihuni oleh jiwa orang yang hilang saat mereka masih hidup. Di sana, sekelompok orang mencari mayat yang hilang dan mencoba mencari tahu apa yang terjadi pada hidup mereka masing-masing.
Pemain: Park Eun Bin, Kim Min Jae, Kim Sung Cheol, Park Ji Hyun, Lee Yoo Jin, Bae Da Bin, Ye Soo Jung, Kim Jong Tae, Seo Jeong Yeon, Choi Dae Hoon.Waktu tayang: Setiap hari kerja di KBS 2.Drakor A Secret Man mengisahkan Lee Tae Poong yang secara ajaib selamat dari kecelakaan dan memiliki kecerdasan anak berusia tujuh tahun.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jisoo 'BLACKPINK' Bintangi Drama Korea |em|Snowdrop|/em| |Republika OnlineJisoo akan jadi pemeran utama dalam drama Korea 'Snowdrop'.
Baca lebih lajut »
10 Rekomendasi Drama Korea Romantis Tentang Cinta PertamaBuat persiapan long weekend, berikut 10 rekomendasi drama Korea romantis tentang cinta pertama yang bisa kamu masukan dalam daftar tontonan. Mana favoritmu? DramaKorea via wolipop
Baca lebih lajut »
Tentang Snowdrop, Drama Korea yang Dibintangi Jisoo BlackpinkDrama Korea Snowdrop sedang ramai dibicarakan karena drakor ini bakal dibintangi oleh salah satu member Blackpink, Jisoo. Bagaimana jalan ceritanya? Snowdrop Jisoo Blackpink via wolipop
Baca lebih lajut »
Aktor Korea Positif Corona, Tertular Pemain Drama Men are MenAktor Heo Dong-won positif terinfeksi virus corona karena tertular pemeran pendukung drama Korea bertajuk Men are Men, Seo Sung-jong.
Baca lebih lajut »
Sempat Tuding Zarco jadi Biang Kerok Drama Motor Terbang, Valentino Rossi Berubah Pikiran - Tribunnews.comSetelah menyebut Johann Zarco sengaja, kali ini Valentino Rossi merubah statement-nya soal crash di MotoGP Austria 2020 akhir pekan lalu.
Baca lebih lajut »
Aktor Heo Dong Won Positif Corona, Produksi Drama Do Do Sol Sol La La Sol DihentikanSyuting Do Do Sol Sol La La Sol dihentikan sementara sambil menunggu hasil tes para aktor lain dan para kru.
Baca lebih lajut »