Sukses Manchester United menjuarai Piala FA dengan mengalahkan Manchester City menghadirkan sejumlah catatan. Termasuk rekor dua pemain remajanya.
Di Wembley, Sabtu malam WIB, gol dari Alejandro Garnacho dan Kobbie Mainoo untuk MU cuma bisa dibalas Man City lewat gol Jeremy Doku. Trofi Piala FA pun jadi milik Setan Merah.Sebelum pertemuan ini, Manchester United kalah dalam tiga derby Manchester terakhir dan enam dari tujuh pertandingan terakhir mereka lawan Man City-nya Gaurdiola.
Garnacho dan Mainoo adalah remaja ketiga dan keempat yang mencetak gol untuk Manchester United di final Piala FA sejak Norman Whiteside dan Cristiano Ronaldo . Tanpa menghitung kekalahan adu penalti dari Real Madrid, gelandang Manchester City Rodri tidak terkalahkan dalam 74 penampilan terakhirnya untuk klub. Sebelum ini, kekalahan terakhir pemain internasional Spanyol itu bersama City adalah saat bertandang ke Tottenham, lebih dari setahun yang lalu pada Februari 2023.
Manchester City bikin 74,3% penguasaan bola di babak pertama, menyelesaikan 349 operan tetapi hanya melakukan tiga percobaan dan satu tembakan tepat sasaran.
Manchester United Juara Piala Fa Mu Juara Piala Fa Piala Fa
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Sedang Berlangsung, Link Live Streaming Final Piala FA 2024 Manchester City vs Manchester UnitedLink streaming final Piala FA 2024 antara Manchester City vs Manchester United
Baca lebih lajut »
Manchester United Juara Piala FA usai Hajar Manchester CityManchester United berhasil menjuarai Piala FA usai mengalahkan Manchester City 2-1 di Stadion Wembley, London, Sabtu (25/5).
Baca lebih lajut »
Link Live Streaming Manchester City vs Manchester United dan Susunan Pemain, Final Piala FA Malam IniLaga derbi siap tersaji di partai final Piala FA musim ini.
Baca lebih lajut »
Tonton Final Piala FA 2023/2024 Manchester City vs Manchester United, Segera DimulaiPertandingan final Piala FA 2023/2024 antara City melawan Manchester United bakal berlangsung pada 21.00 WIB.
Baca lebih lajut »
Manchester City vs Manchester United: Bernardo Silva Yakin Final Piala FA Berlangsung dengan Tensi TinggiDerbi Manchester siap tersaji di partai puncak Piala FA.
Baca lebih lajut »
Manchester City vs Manchester United: ETH Akui Ada Beberapa Keputusan Sulit Jelang Final Piala FASaya katakan, saya punya masalah mewah, bahkan untuk menentukan susunan pemain,' kata Erik ten Hag.
Baca lebih lajut »