1,8 Juta Pasien Covid-19 di Dunia Berhasil Sembuh |Republika Online

Indonesia Berita Berita

1,8 Juta Pasien Covid-19 di Dunia Berhasil Sembuh |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 59 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 63%

Pasien Covid-19 mencapai 85 persen dari total jumlah kasus nonaktif.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Angka kesembuhan pasien Covid-19 secara global tercatat cukup tinggi. Seperti dikutip dari data Worldometers, Senin , sebanyak 1.864.154 pasien Covid-19 di dunia sembuh. Jika dibandingkan dengan jumlah kasus nonaktif yang mencapai 2.181.113, maka persentasenya mencapai 85 persen. Baca Juga Dari jumlah kasus nonaktif tersebut, tercatat bahwa jumlah kematian menurun menjadi 15 persen atau 316.959 jiwa di seluruh dunia.

Berdasarkan data statistik, Amerika Serikat masih menempati posisi pertama sebagai negara dengan kasus infeksi dan kematian dari Covid-19 tertinggi di dunia. Negeri Paman Sam kini mencatat 1.527.951 kasus Covid-19. Sedangkan korban meninggal dunia di seluruh negara bagian AS dari hari ke hari juga terlampau paling tinggi yang kini telah mencapai 90.980. Presiden Donald Trump memprediksi angka kematian mencapai 100 ribu orang.

Dengan tes massal yang massif, Inggris juga mengalami peningkatan jumlah kasusnya menjadi 243.695, dan 34.636 kematian. Sementara itu, Brasil yang presidennya menolak protokol kesehatan mencatat jumlah drastis kenaikan kasus melebihi Italia yakni 241.080, dan 16.122 kematian. Negara-negara Eropa kini melampaui Cina dalam jumlah kasus dan kematian akibat virus Covid-19. Pada awal kemuncurlan Covid-19 hingga Februari, China tercatat sebagai episentrum virus sebab asal muasal virus berada di Kota Wuhan. Hingga Senin jumlah total kematian akibat Covid-19 di China mencapai 4.634 dengan penambahan satu kematian. Namun terdapat penambahan kasus baru yang menjadikan total kasus di seluruh daratan China menjadi 82.954 kasus.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

35 Pasien COVID-19 Belum Dapat Kamar, RSU dr Soetomo Sempat Tolak Pasien35 Pasien COVID-19 Belum Dapat Kamar, RSU dr Soetomo Sempat Tolak PasienIIGD RSU dr Soetomo Surabaya pagi ini sempat tidak dapat menerima pasien. Hal ini karena ada 35 pasien positif COVID-19 yang belum mendapatkan kamar. Surabaya VirusCorona
Baca lebih lajut »

UPDATE Jakarta 18 Mei: Bertambah 88 Kasus, Total 6.010 Pasien Positif Covid-19UPDATE Jakarta 18 Mei: Bertambah 88 Kasus, Total 6.010 Pasien Positif Covid-19Pasien positif Covid-19 di Jakarta mencapai 6.010 orang per Senin (18/5/2020) ini.
Baca lebih lajut »

Update Corona Senin 18 Mei: Jumlah Total Meninggal Pasien Covid-19 Jadi 1.191 OrangUpdate Corona Senin 18 Mei: Jumlah Total Meninggal Pasien Covid-19 Jadi 1.191 OrangData update pasien Corona Covid-19 ini tercatat sejak Minggu, 17 Mei 2020 pukul 12.00 WIB hingga hari ini pukul 12.00 WIB.
Baca lebih lajut »

Pasien Sembuh Covid-19 di Kalteng Bertambah Tujuh Orang |Republika OnlinePasien Sembuh Covid-19 di Kalteng Bertambah Tujuh Orang |Republika OnlineTujuh pasien sembuh berasal dari Palangka Raya, Kapuas, Barito, serta Murung Raya.
Baca lebih lajut »

Empat Pasien Positif Covid-19 di Lampung Sembuh |Republika OnlineEmpat Pasien Positif Covid-19 di Lampung Sembuh |Republika OnlineSelama 8 hari kasus positif covid-19 di Lampung tidak bertambah.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-16 15:47:20