1.300-an Jemaah Calon Haji Klaten Menunggu Kepastian Pemberangkatan

Indonesia Berita Berita

1.300-an Jemaah Calon Haji Klaten Menunggu Kepastian Pemberangkatan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 soloposdotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 87 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 38%
  • Publisher: 51%

Kantor Kemenag Kabupaten Klaten menunggu kabar resmi pemerintah pusat ihwal pemberangkatan jemaah haji tahun ini, terdapat 1.300-an jemaah calhaj Klaten masih menunggu pemberangkatan.

sudah membuka keran penyelenggaraan ibadah haji tahun ini. Bahkan, pemerintah Arab Saudi sudah mencabut sejumlah aturan terkait protokol kesehatan.

“Tidak ada pembatasan jarak, kemudian tidak ada karantina. Kami kira dengan perkembangan baru seperti ini, kami di Indonesia terus menyiapkan diri. Harapannya tentu jemaah haji bisa diberangkatkan tahun ini,” kata Hariyadi saat ditemui di ruang kerjanya, Rabu .Meski keran pemberangkatan haji telah dibuka kembali, Kemenag Klaten masih menunggu informasi resmi dari pemerintah pusat. Hingga kini, katanya, belum ada informasi ihwal kuota jemaah haji yang bakal diberangkatkan tahun ini.

Sembari menunggu informasi resmi, lanjutnya, Kemenag Klaten mulai melakukan sejumlah persiapan. “Kami mulai memberikan informasi kepada jemaah. Sekiranya nanti pada saatnya diberangkatkan, jemaah sudah siap,” ungkap Hariyadi.Hariyadi menjelaskan 1.200-1.300 calhaj Klaten itu menunggu pemberangkatan selama dua tahun. “Ada yang meninggal dan sebagainya. Kemarin sudah dilakukan semacam pelimpahan porsi. Ketika ada yang meninggal bisa diwariskan.

Mengutip laman resmi Kementerian Agama, kemenag.go.id, pemerintah Arab Saudi telah mengeluarkan kebijakan pelonggaran protokol kesehatan yang tertuang dalam edaran Otoritas Bandara Arab Saudi atau General Authority of Civil Aviation per 5 Maret 2022.Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kemenag, Hilman Latief, yakin kebijakan tersebut akan berdampak pada penyelenggaraan haji tahun ini. Hilman optimistis ada pemberangkatan jemaah asal Indonesia meski pihaknya masih menunggu keputusan Arab Saudi.

“Kemenag terus berkoordinasi dan jalin komunikasi dengan Kementerian Haji Arab Saudi serta pihak-pihak terkait. Kepastian haji tinggal tunggu keputusan Saudi,” tegas Hilman pada Acara Rapat Kerja Nasional Kementerian Agama di Asrama Haji Pondok Gede Jakarta, Rabu .

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

soloposdotcom /  🏆 33. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Slovakia Bersedia Suplai S-300 ke Ukraina, Tapi Minta NATO Kirim GantinyaSlovakia Bersedia Suplai S-300 ke Ukraina, Tapi Minta NATO Kirim GantinyaMenhan Slovakia, Jaroslav Nad mengatakan pada Kamis (17.3.2022), negaranya bersedia memberikan sistem pertahanan udara S-300 kepada Ukraina jika sekutu NATO menemukan...
Baca lebih lajut »

Ini Kata Ustaz Yusuf Mansur Soal Pendeta Minta 300 Ayat Alquran DihapusIni Kata Ustaz Yusuf Mansur Soal Pendeta Minta 300 Ayat Alquran DihapusMenurut Yusuf Mansur, polisi harus secepatnya menangani video viral tersebut agar tidak membesar dan mengganggu hubungan antarumat beragama di Indonesia.
Baca lebih lajut »

Polri Mendalami Video Pria Minta Hapus 300 Ayat Al QuranPolri Mendalami Video Pria Minta Hapus 300 Ayat Al QuranDittipidsiber Bareskrim Polri bakal melakukan pendalaman terkait video viral seorang pria mengaku sebagai pendeta, Saifuddin Ibrahim yang meminta Menteri Agama untuk menghapus 300 ayat Al Quran.
Baca lebih lajut »

Pria Minta 300 Ayat Alquran Dihapus, Mahfud: Penistaan terhadap IslamPria Minta 300 Ayat Alquran Dihapus, Mahfud: Penistaan terhadap IslamMahfud MD menyatakan, Saifuddin Ibrahim telah melakukan penistaan agama.
Baca lebih lajut »

Demi Toleransi dan Harmoni, HNW: Penceramah Radikal yang Minta Hapus 300 Ayat Quran Agar DihukumDemi Toleransi dan Harmoni, HNW: Penceramah Radikal yang Minta Hapus 300 Ayat Quran Agar DihukumGELORA.CO -  Anggota DPR yang juga Wakil Ketua MPR RI dari Fraksi PKS, Hidayat Nur Wahid, menyesalkan berlanjutnya narasi intoleran dan tida...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 17:51:07